Sie sind auf Seite 1von 116

Katalog BPS: 1102001.

1403030

Kecamatan
ENOK DALAM ANGKA
2016
.id
o
.g
ps
.b
ab
lk
hi
in
:\\
tp
ht

BADAN PUSAT STATISTIK


KABUPATEN INDRAGIRI HILIR
KECAMATAN ENOK
DALAM ANGKA

.id
o
.g
ps
.b
ab
lk
hi
in
:\\
tp
ht

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 i


Kecamatan Enok Dalam Angka
2016

No. Publikasi : 14030.1602


Katalog BPS : 1102001.1403030

Ukuran Buku : 14,8 cm x 21 cm


Jumlah Halaman : xvi + 98

.id
Naskah:

o
Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Indragiri Hilir
.g
ps
.b
Gambar Kover oleh:
ab

Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Indragiri Hilir


lk

Ilustrasi Kover:
hi

Gedung DPRD Kabupaten Indragiri Hilir


in
:\\

Diterbitkan oleh:
tp

Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Indragiri Hilir


ht

Dilarang mengumumkan, mendistribusikan, mengomunikasikan, dan/atau


menggandakan sebagian atau seluruh isi buku ini untuk tujuan komersil tanpa izin
tertulis dari Badan Pusat Statistik

ii Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


PETA WILAYAH KECAMATAN ENOK

o .id
.g
ps
.b
ab
lk
hi
in

001. Desa Bagan Jaya 008. Kelurahan Teluk Medan


:\\

002. Desa Suhada 009. Desa Rantau Panjang


tp

003. Desa Sungai Rukam 010. Desa Simpang Tiga


004. Desa Pengalihan 011. Desa Jaya Bhakti
ht

005. Desa Sungai Ambat 012. Desa Sungai Lokan


006. Kelurahan Pusaran 013. Kel. Pantai Seberang Makmur
007. Kelurahan Enok 014. Desa Simp. Tiga Daratan

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 iii


.id
o
.g
ps
.b
ab
lk
hi
in
:\\
tp
ht

iv Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


KEPALA BPS KABUPATEN INDRAGIRI HILIR

o .id
.g
ps
.b
ab
lk
hi
in
:\\
tp
ht

Sukarwanto, S.S.T

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 v


.id
o
.g
ps
.b
ab
lk
hi
in
:\\
tp
ht

vi Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


BADAN PUSAT STATISTIK

KATA PENGANTAR

Sejalan dengan peningkatan usaha disegala bidang menurut


tersedianya data statistik yang akurat dan berkesinambungan terutama untuk
menunjang terwujudnya perencanaan yang mantap dan pengendalian yang

.id
cermat serta evaluasi terhadap hasil pembangunan yang telah dicapai.

o
.g
Penyajian data statistik dalam publikasi KECAMATAN ENOK DALAM
ps
ANGKA 2016 ini, merupakan usaha pemenuhan data informasi di tingkat
.b

Kecamatan oleh Koordinator Statistik Kecamatan (KSK) ENOK. Sudah


ab

sepatutnya kita sambut gembira dengan hadirnya publikasi ini yang tentunya
lk

berkat bantuan serta uluran tangan Camat sehingga publikasi ini bisa
hi

terwujud.
in
:\\

Akhirnya kami ucapkan terima kasih atas segala bantuan yang telah
tp

diberikan semua pihak, semoga kerjasama ini dapat terus berlanjut dimasa
ht

yang akan datang dan demi kesempurnaan publikasi yang akan datang, kami
sangat mengharapkan saran dan kritikan yang sifatnya konstruktif dari
pembaca budiman.

Tembilahan, Juli 2016


KEPALA BADAN PUSAT STATISTIK
KABUPATEN INDRAGIRI HILIR

SUKARWANTO, S.ST

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 vii


o .id
.g
ps
.b
ab
lk
hi
in
:\\
tp
ht

viii Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


DAFTAR ISI

PETA KECAMATAN ENOK iii


KEPALA BPS KABUPATEN INDRAGIRI HILIR v
KATA PENGANTAR vii
DAFTAR ISI ix
DAFTAR TABEL xi

1. GEOGRAFI DAN IKLIM 3


1.1 Geografi 3

.id
1.2 Iklim 3

o
2. PEMERINTAHAN
.g 11
ps
.b

3. PENDUDUK 23
ab
lk

4. SOSIAL 31
hi

4.1 Kesehatan 31
in

4.2 Pendidikan 32
:\\

4.3 Agama 33
tp
ht

5. PERTANIAN 61

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 ix


.id
o
.g
ps
.b
ab
lk
hi
in
:\\
tp
ht

x Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


DAFTAR TABEL

1. GEOGRAFI DAN IKLIM


1.1 GEOGRAFI
1.1.1 Luas Wilayah Desa/Kelurahan di Kecamatan Enok Tahun 2015. ..... 5
1.1.2 Panjang Jalan Kabupaten dan Jembatan Menurut Jenis Permukaan
di Kecamatan Enok Tahun 2015. ...................................................... . 6
1.2 IKLIM
1.2.1 Banyaknya Hari Hujan dan Curah Hujan di Kecamatan Enok Tahun
2015... 7

.id
2. PEMERINTAHAN

o
2.1 Jarak Tempuh dari Ibukota Desa/Kelurahan ke Ibukota Kecamatan
.g
dan Kabupaten Tahun 2015 ............................................................. 12
ps
2.2 Nama Camat yang Sedang dan Pernah Bertugas di Kecamatan
.b

Enok.. ........................................................................................ 13
ab

2.3 Nama Kepala Desa/Lurah yang Sedang Bertugas di Desa /Kelurahan


lk

di Kecamatan Enok Tahun 2015. 14


hi

2.4 Jumlah Pegawai/Karyawan yang Bertugas Menurut Instansi dan


in

Status di Kecamatan Enok Tahun 2015 ............................................ 15


:\\

2.5 Jumlah PNS dan Non PNS Yang Bertugas Menurut Instansi dan
tp

Pendidikan di Kecamatan Enok Tahun 2015 .................................... 16


ht

2.6 Jumlah PNS dan Non PNS Yang Bertugas Menurut Instansi dan Jenis
Kelamin di Kecamatan Enok Tahun 2015 ......................................... 17
2.7 Jumlah Anggota BPD dan LPM Menurut Desa/Kelurahan di Kecamatan
Enok Tahun 2015.. ................................... 18
2.8 Jumlah Dusun/Lingkungan, RW dan RT Menurut Desa/Kelurahan di
Kecamatan Enok Tahun 2015. .................... 19

3. PENDUDUK
3.1 Jumlah Rumah Tangga (Ruta) dan Jumlah Penduduk Menurut
Desa/Kelurahan di Kecamatan Enok Tahun 2015....................... 24

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 xi


3.2 Kepadatan Penduduk Menurut Desa/Kelurahan di Kecamatan Enok
Tahun 2015.. ....................................................................... 25
3.3 Perbandingan Luas Wilayah dan Penyebaran Penduduk Menurut
Desa/Kelurahan di Kecamatan Enok Tahun 2015 ............................ 26
3.4 Rata-rata Penduduk/Jiwa Per Rumah Tangga Menurut Desa/
Kelurahan di Kecamatan Enok Tahun 2015... 27
3.5 Seks Rasio Penduduk Menurut Desa/Kelurahan di Kecamatan Enok
Tahun 2015... 28

4. SOSIAL
4.1 KESEHATAN
4.1.1 Jumlah Sarana Kesehatan Menurut Desa/Kelurahan di Kecamatan

.id
Enok Tahun 2015.............................................................................. 34

o
4.1.2 Jumlah Tenaga Medis yang Berstatus PNS/CPNS Menurut Desa/
Kelurahan di Kecamatan Enok Tahun 2015 .g 36
ps
4.1.3 Jumlah Tenaga Medis yang Berstatus Honorer/PTT Menurut Desa/
.b

Kelurahan di Kecamatan Enok Tahun 2015... 37


ab

4.1.4 Jumlah Posyandu dan Kader Menurut Desa/Kelurahan dan Strata di


lk

Kecamatan Enok Tahun 2015 38


hi

4.1.5 Jumlah Peserta PUS, KB Baru dan KB Aktif Menurut Desa/Kelurahan


in

di Kecamatan Enok Tahun 2015 39


:\\

4.1.6 Jumlah Kelahiran Menurut Penolong Kelahiran dan Desa/Kelurahan


tp

di Kecamatan Enok Tahun 2015... 40


ht

4.1.7 Jumlah Peserta KB Menurut Desa/Kelurahan dan Alat Kontrasepsi


yang Digunakan di Kecamatan Enok Tahun 2015.. 41
4.1.8 Jumlah Pasien di UPTD Puskesmas Enok Menurut Jenis Kunjungan
Tahun 2015.... 43
4.1.9 Jumlah Pasien di UPTD Puskesmas Pengalihan Menurut Jenis
Kunjungan Tahun 2015.. 44
4.1.10 Data 10 Penyakit Terbanyak di Wilayah UPT. Puskesmas di
Kecamatan Enok Tahun 2015... 45
4.2 PENDIDIKAN
4.2.1 Jumlah Sarana Pendidikan (Negeri) Menurut Desa/Kelurahan dan
Jenjang Pendidikan di Kecamatan Enok Tahun 2015. 46

xii Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


4.2.2 Jumlah Sarana Pendidikan (Swasta) Menurut Desa/Kelurahan dan
Jenjang Pendidikan di Kecamatan Enok Tahun 2015. 47
4.2.3 Jumlah Murid Sekolah (Negeri) Menurut Desa/Kelurahan dan
Jenjang Pendidikan di Kecamatan Enok Tahun 2015 ....................... 48
4.2.4 Jumlah Murid Sekolah (Swasta) Menurut Desa/Kelurahan dan
Jenjang Pendidikan di Kecamatan Enok Tahun 2015 ...................... 49
4.2.5 Jumlah Guru Sekolah (Negeri) menurut Desa/ Kelurahan dan
Jenjang Pendidikan di Kecamatan Enok Tahun 2015 ...................... 50
4.2.6 Jumlah Guru Sekolah (Swasta) Menurut Desa/Kelurahan dan
Jenjang Pendidikan di Kecamatan Enok Tahun 2015 ...................... 51
4.2.7 Jumlah Sekolah, Murid, dan Guru MI Menurut Desa/Kelurahan di
Kecamatan Enok Tahun 2015 ........................................................... 52

.id
4.2.8 Jumlah Sekolah, Murid, dan Guru MTS menurut Desa/Kelurahan di

o
Kecamatan Enok Tahun 2015 ........................................................... 53
.g
4.2.9 Jumlah Sekolah, Murid, dan Guru MA menurut Desa/Kelurahan di
ps
Kecamatan Enok Tahun 2015 ........................................................... 54
.b

4.3.1 AGAMA
ab

4.3.1 Jumlah Peristiwa Nikah, Talak, Cerai, dan Rujuk Menurut Desa/
lk

Kelurahan di KUA Kecamatan Enok Tahun 2015 .............................. 55


hi

4.3.2 Jumlah dan Keberadaan Tempat Ibadah Menurut Desa/Kelurahan di


in

Kecamatan Enok Tahun 2015 ........................................................... 56


:\\

4.4 LAINNYA
tp

4.4.1 Jumlah Jumlah Sarana Olah Raga Menurut Desa/Kelurahan di


ht

Kecamatan Enok Tahun 2015 ........................................................... 57

5. PERTANIAN
5.1 Penggunaan Lahan di Kecamatan Enok Tahun 2015 ....................... 62
5.2 Luas Tanam Padi Sawah dan Padi Ladang di Kecamatan Enok Tahun
2015 63
5.3 Luas Tanam Padi Varietas Hibrida dan Konvensional di Kecamatan
Enok Tahun 2015 .............................................................................. 64
5.4 Luas Tanam Padi Jenis Pengairan Irigasi dan Non Irigasi di Kecamatan
Enok Tahun 2015 .............................................................................. 65

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 xiii


5.5 Luas Tanam Padi Intensifikasi dan Non Intensifikasi di Kecamatan
Enok Tahun 2015.............................................................................. 66
5.6 Luas Tanam Jagung Intensifikasi dan Non Intensifikasi di Kecamatan
Enok Tahun 2015.............................................................................. 67
5.7 Luas Tanam Kedelai Intensifikasi dan Non Intensifikasi di Kecamatan
Enok Tahun 2015.............................................................................. 68
5.8 Luas Tanam Kacang Tanah Intensifikasi dan Non di Kecamatan Enok
Tahun 2015 ...................................................................................... 69
5.9 Luas Tanam Kacang Hijau Intensifikasi dan Non di Kecamatan Enok
Tahun 2015 ...................................................................................... 70
5.10 Luas Tanam Ubi Kayu Intensifikasi dan Non Intensifikasi di Kecamatan
Enok Tahun 2015.............................................................................. 71

.id
5.11 Luas Tanam Ubi Jalar Intensifikasi dan Non Intensifikasi di Kecamatan

o
Enok Tahun 2015 di Kecamatan Enok Tahun 2015 72
5.12 .g
Luas Tanam Talas di Kecamatan Enok Tahun 2015 .......................... 73
ps
5.13 Luas Tanam Sayur- sayuran di Kecamatan Enok Tahun 2015 .......... 74
.b

5.14 Luas Tanam Buah- buahan di Kecamatan Enok Tahun 2015 ........... 75
ab

5.15 Luas Tanam Obat- obatan di Kecamatan Enok Tahun 2015 ............ 76
lk

5.16 Luas Panen Padi Sawah dan Padi Ladang di Kecamatan Enok Tahun
hi

2015................................................................................................... 77
in

5.17 Luas Panen Padi Varietas Hibrida dan Konvensional di Kecamatan


:\\

Enok Tahun 2015.............................................................................. 78


tp

5.18 Luas Panen Padi Jenis Pengairan Irigasi dan Non Irigasi di Kecamatan
ht

Enok Tahun 2015.............................................................................. 79


5.19 Luas Panen Padi Intensifikasi dan Non Intensifikasi di Kecamatan
Enok Tahun 2015.............................................................................. 80
5.20 Luas Panen Jagung Intensifikasi dan Non Intensifikasi di Kecamatan
Enok Tahun 2015 81
5.21 Luas Panen Kedelai Intensifikasi dan Non Intensifikasi di Kecamatan
Enok Tahun 2015.............................................................................. 82
5.22 Luas Panen Kacang Tanah Intensifikasi dan Non Intensifikasi di
Kecamatan Enok Tahun 2015 ........................................................... 83
5.23 Luas Panen Kacang Hijau Intensifikasi dan Non Intensifikasi di
Kecamatan Enok Tahun 2015 ........................................................... 84

xiv Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


5.24 Luas Panen Ubi Kayu Intensifikasi dan Non Intensifikasi di Kecamatan
Enok Tahun 2015 .............................................................................. 85
5.25 Luas Panen Ubi Jalar Intensifikasi dan Non Intensifikasi di Kecamatan
Enok Tahun 2015 .............................................................................. 86
5.26 Luas Panen Talas di Kecamatan Enok Tahun 2015 .......................... 87
5.27 Produksi dan Produktivitas Tanaman Padi di Kecamatan Enok Tahun
2015 88
5.28 Produksi dan Produktivitas Tanaman Palawija di Kecamatan Enok
Tahun 2015 ....................................................................................... 89
5.29 Produksi dan Produktivitas Tanaman Sayur- sayuran di Kecamatan
Enok Tahun 2015 .............................................................................. 90
5.30 Produksi Tanaman Obat-Obatan di Kecamatan Enok Tahun 2015 .. 91

.id
5.31 Produksi, Kebutuhan dan Kelebihan/Kekurangan Beras di Kecamatan

o
Enok Tahun 2015 .............................................................................. 92
5.32 Produksi, Kebutuhan dan Kelebihan/Kekurangan Jagung di .g
ps
Kecamatan Enok Tahun 2015 ........................................................... 93
.b

5.33 Produksi, Kebutuhan dan Kelebihan/Kekurangan Kedelai di


ab

Kecamatan Enok Tahun 2015 ........................................................... 94


lk

5.34 Produksi, Kebutuhan dan Kelebihan/ Kekurangan Kacang Tanah di


hi

Kecamatan Enok Tahun 2015 ........................................................... 95


in

5.35 Produksi, Kebutuhan dan Kelebihan/Kekurangan Kacang Hijau di


:\\

Kecamatan Enok Tahun 2015 ............ 96


tp

5.36 Produksi, Kebutuhan dan Kelebihan/ Kekurangan Ubi Kayu di


ht

Kecamatan Enok Tahun 2015 ........................................................... 97


5.37 Produksi, Kebutuhan dan Kelebihan/ Kekurangan Ubi Jalar di
Kecamatan Enok Tahun 2015 ........................................................... 98

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 xv


o .id
.g
ps
.b
ab
lk
hi
in
:\\
tp
ht

xvi Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


GEOGRAFI DAN IKLIM

.id
o
.g
ps
.b
ab
lk
hi
in
:\\
tp
ht

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 1


GEOGRAFI DAN IKLIM

.id
o
.g
ps
.b
ab
lk
hi
in
:\\
tp
ht

2 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


GEOGRAFI DAN IKLIM

BAB I
GEOGRAFI DAN IKLIM

1. Geografi
Kecamatan Enok adalah salah satu dari 20 kecamatan yang ada
dalam Kabupaten Indragiri Hilir. Kecamatan Enok mempunyai luas wilayah
880,86 Km2 atau 88,086 Ha yang berbatasan dengan :
- Sebelah Utara dengan Kecamatan Tembilahan, Tembilahan Hulu dan

.id
Tempuling
- Sebelah Selatan dengan Kecamatan Sungai Batang dan Keritang

o
- Sebelah Barat dengan Kecamatan Kempas
.g
ps
- Sebelah Timur dengan Kecamatan Tanah Merah
.b
ab

Tinggi pusat pemerintah wilayah Kecamatan Enok dari


lk

permukaan laut adalah 1 s/d 5,5 meter. Ditepi-tepi sungai dan muara
hi

parit-parit banyak terdapat tumbuh-tumbuhan seperti pohon nipah dan


in

Pidada. Keadaan tanahnya sebagian besar terdiri dari tanah gambut dan
:\\

endapan sungai serta rawa-rawa.


tp
ht

Kecamatan Enok terdiri dari 179 parit, 2 muara sungai yang saling
berhubungan, 2 kanal yang saling berhubungan yang dapat dilalui oleh
kendaraan air serta bersatu di Sungai Indragiri dan 1 buah pulau yang
merupakan keberadaan Desa Teluk Medan, Rantau Panjang dan Simpang
Tiga.

2. Iklim
Keadaan tanahnya yang sebagian besar terdiri dari tanah gambut
maka daerah ini digolongkan sebagai daerah beriklim tropis basah dengan

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 3


GEOGRAFI DAN IKLIM

curah hujan tertinggi terjadi pada bulan November 2015 yaitu sebesar
363 mm dan terendah pada bulan September 2015 yaitu 0 mm,
sedangkan hari hujan tertinggi terjadi pada bulan Maret, April dan
November 2015 sebanyak 9 hari dan terendah terjadi pada bulan
September 2015 sebanyak 0 hari.

o .id
.g
ps
.b
ab
lk
hi
in
:\\
tp
ht

4 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


GEOGRAFI DAN IKLIM

1.1. Geografi

Tabel : 1.1.1 Luas Wilayah Desa/Kelurahan di Kecamatan Enok Tahun 2015

Luas Wilayah Luas Wilayah


No Desa / Kelurahan
( Ha ) ( Km2 )
(1) (2) (3) (4)

1 Bagan Jaya 2 442 24,42

2 Suhada 2 544 25,44

3 Sungai Rukam 3 114 31,14

.id
4 Pengalihan 5 045 50,45

o
5 Sungai Ambat 3 903 39,03

.g
ps
6 Pusaran 1 900 19,00
.b

7 Enok 14 500 145,00


ab

8 Teluk Medan 2 400 24,00


lk
hi

9 Rantau Panajng 27 875 278,75


in

10 Simpang Tiga 14 841 148,41


:\\

11 Jaya Bhakti 1 350 13,50


tp
ht

12 Sungai Lokan 2 372 23,72

13 Pantai Seberang Makmur 3 500 35,00

14 Simpang TigaDaratan 2 300 23,00

Jumlah 88 086 880,86


Sumber : Kantor Camat Enok

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 5


GEOGRAFI DAN IKLIM

Tabel : 1.1.2 Panjang Jalan Kabupaten dan Jembatan Menurut Jenis


Permukaan Di Kecamatan Enok Tahun 2015

No Antara Panjang

(1) (2) (3)

1 Jalan (Km)
- Baik 13.60
- Sedang 51.03
- Rusak 15.77

.id
2 Jembatan (M)

o
- Kayu 234.00 (9 Buah)
- Beton
.g
366.20 (17 Buah)
ps
.b

Sumber : Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Indragiri Hilir


ab
lk
hi
in
:\\
tp
ht

6 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


GEOGRAFI DAN IKLIM

1.2. Iklim

Tabel : 1.2.1 Banyaknya Hari Hujan dan Curah Hujan di Kecamatan Enok
Tahun 2015

Curah Hujan Rata - rata


No Bulan Hari Hujan
(mm) (mm)
(1) (2) (3) (4) (5)
1 Januari 99 5 19,80

2 Februari 93 4 23,25

3 Maret 168 9 18,67

.id
4 April 363 9 40,33

o
5 Mei 202
.g 7 28,86
ps
6 Juni 112 8 14,00
.b
ab

7 Juli 15 2 7,50
lk

8 Agustus 114 2 57,00


hi

9 September - - -
in
:\\

10 Oktober 31 2 15,50
tp

11 November 321 9 35,67


ht

12 Desember 218 7 31,14

JUMLAH 1736 64 27,13


Sumber: UPT TPHP Kecamatan Enok

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 7


GEOGRAFI DAN IKLIM

.id
o
.g
ps
.b
ab
lk
hi
in
:\\
tp
ht

8 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


GEOGRAFI DAN IKLIM

.id
o
.g
ps
.b
ab
lk
hi
in
:\\
tp
ht

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 9


GEOGRAFI DAN IKLIM

o .id
.g
ps
.b
ab
lk
hi
in
:\\
tp
ht

10 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


PEMERINTAHAN

BAB II
PEMERINTAHAN

Dalam upaya meningkatkan penyelenggaraan pemerintahan,


pelaksanaan pembangunan, pelayanan terhadab masyarakat dan
pemberdayaan masyarakat Pemerintah telah melakukan penyesuaian,
penataan dan penegasan kembali struktur organisasi dan Tata kerja
pemerintahan kecamatan dan Kelurahan sesuai dengan Perda Kabupaten

.id
Indragiri Hilir Nomor 32 tahun 2008 dan Perda Kabupaten Indragiri Hilir

o
Nomor 12 tahun 2011 tentang perubahan atas peraturan daerah nomor 32
.g
ps
tahun 2008 tentang organisasi dan tata kerja kecamatan dan kelurahan dalam
.b

rangka menyikapi terjadinya Pemekaran atau Pembentukan Kecamatan


ab

dan/atau Kelurahan, serta Perubahan Status Desa menjadi Kelurahan.


lk

Dalam menjalankan tugas pokok dan fungsi, Camat Enok dibantu oleh
hi
in

Sekretaris Camat, 5 Kasi (Kasi Pemerintahan, Kasi Pelayanan Umum, Kasi


:\\

TranTib, Kasi Sosial dan Kasi Pemberdayaan Masyarakat Desa/ Kelurahan)


tp

dan3 Kasubsi, Jabatan fungsional serta beberapa Instansi Vertikal yang ada di
ht

Wilayah Kecamatan Enok.


Kecamatan Enok terdiri dari 4 Kelurahan dan 10 desa, yaitu :
1. Desa Bagan Jaya 8. Kelurahan Teluk Medan
2. Desa Suhada 9. Desa Rantau Panjang
3. Desa Sungai Rukam 10. Desa Simpang Tiga
4. Desa Pengalihan 11. Desa Jaya Bhakti
5. Desa Sungai Ambat 12. Desa Sungai Lokan
6. Kelurahan Pusaran 13. Kelurahan Pantai Seberang Makmur
7. Kelurahan Enok 14. Desa Simpang Tiga Daratan

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 11


PEMERINTAHAN

Tabel : 2.1 Jarak Tempuh dari Ibukota Desa/Kelurahan ke Ibukota


Kecamatan dan Kabupaten Tahun 2015

Jarak Ibu Desa Ke ( KM )


No Desa/ Kelurahan
Kecamatan Kabupaten
(1) (2) (3) (4)
1 Bagan Jaya 37,9 41,5

2 Suhada 25,7 53,7

3 Sungai Rukam 16,9 62,5

4 Pengalihan 14,3 65,1

.id
5 Sungai Ambat 10,8 68,6

6 Pusaran 6,8 30,8

o
7 Enok
.g
2,0 24,0
ps
8 Teluk Medan 12,8 36,0
.b

9 Rantau Panjang 27,0 24,0


ab

10 Simpang Tiga 5,0 27,0


lk
hi

11 Jaya Bhakti 15,5 66,3


in

12 Sungai Lokan 12,5 11,5


:\\

13 Pantai Seberang Makmur 1,2 25,2


tp

14 Simpang Tga Daratan 6,0 18,0


ht

Sumber : BPS Kabupaten Indragiri Hilir

12 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


PEMERINTAHAN

Tabel : 2.2 Nama Camat yang Sedang dan Pernah Bertugas di Kecamatan
Enok

No Nama Camat Periode

(1) (2) (3)


1 JOHARI SALIM
2 NASRI
3 MAHYUDIN SHALIH
4 HAJI YUSUF 1954
5 KHALIDI M.NUR
6 SALMAN ACIL 1659

.id
7 ZAKARIA 1967

o
8 SAID AHMAD MUHAMMAD
9 SYAMSUL BAHRI .g 1972
ps
10 Drs.SYARIFUDDIN 1981
.b

11 MANAN SASMITA 1982


ab

12 Drs.USMANUDDIN 1986
lk

13 Drs.NAZARUDDIN ACHMAD 1987


hi

14 ANSYARI IDRIS BA. 19901992


in

15 Drs.M.NIZAM 19921993
:\\

16 Drs.HUSNI HASAN 19931994


tp

17 Drs.H.AGUSTA 19941997
ht

18 Drs.EDDYWAN SASBY 19982000


19 Drs.DARUSSALAM 20002001
20 Drs.JONIANTO 20012005
21 AMIRZSN,S,Sos 20052007
22 Drs.ABUNAWAR. GSM 20072009
23 H.M.SYATIR HASAN 2009 2014
24 SURYAWIRAWAN, S.Sos.M.Si 2014 2015
25 KAHARUDIN,S.Sos.M.Si 2015 Sekarang
Sumber : Kantor Camat Enok

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 13


PEMERINTAHAN

Tabel : 2.3 Nama Kepala Desa/Lurah yang Sedang Bertugas di Desa/


Kelurahan di Kecamatan Enok Tahun 2015

Jenis Pendi-
No Desa/ Kelurahan Nama Kades/ Lurah Umur
Kelamin dikan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Bagan Jaya Rimanto, SE L S1 49

2 Suhada Sulaiman L STM 47

3 Sungai Rukam Ahmad Fadhil, SH L S1 49

4 Pengalihan Abdul Rasyid. M L SLTA 45

5 Sungai Ambat H. Aman Sidik L SLTA 46

o .id
6 Pusaran Gunadi, S.PKP L S1 55

7 Enok Ambok Assek, S.Sos .g L S1 48


ps
.b
8 Teluk Medan A. Rani. BA L D3 56
ab

9 Rantau Panjang Zulkifli L SLTA 41


lk

10 Simpang Tiga Rahli, SH L S1 42


hi
in

11 Jaya Bhakti Fahruddin, S. Ag L S1 43


:\\

12 Sungai Lokan Abdul Rahman L SLTA 38


tp

13 Pantai Seberang Makmur Darmawan L SLTA 53


ht

14 Simpang Tga Daratan Krisna Putra L SLTA 45


Sumber : Kantor Desa/ Kelurahan di Kecamatan Enok

14 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


PEMERINTAHAN

Tabel : 2.4 Jumlah Pegawai/Karyawan Yang Bertugas Menurut Instansi


dan Status di Kecamatan Enok Tahun 2015

No. Badan/Instansi/Kantor PNS Non PNS Jumlah

(1) (2) (3) (4) (5)


1 Kantor Camat 14 9 23
2 Kantor Kelurahan /Desa 21 81 102
3 Kepolisian 21 3 24
4 TNI AD 5 - 5
5 Satpol PP/ Banpol PP 3 29 32

.id
6 UPT Puskesmas Enok 24 20 44
7 UPT Puskesmas Pengalihan 15 31 46

o
8 UPT DIKNAS
.g4 1 5
ps
9 UPT PerhubKominfo 1 1 2
.b

10 UPT TPHP 1 - 1
ab

11 UPT BP2KP 7 - 7
lk

12 UPT PU 1 1 2
hi

13 UPT DISDUKPENCAPIL 2 2 4
in

14 UPT DISPENDA - 2 2
:\\

15 DISPERINDAG - 1 1
tp
ht

16 KUA 1 3 4
17 Koordinator Statistik Kec. Enok 1 - 1
18 Perpustakaan - 2 2
19 PLN - 3 3
20 Pos dan Giro 1 1 2
21 Damkar - 3 3

JUMLAH 122 193 315


Sumber : Kantor Camat Enok

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 15


PEMERINTAHAN

Tabel : 2.5 Jumlah PNS dan Non PNS Yang Bertugas Menurut Instansi dan
Pendidikan di Kecamatan Enok Tahun 2015

No. Badan/Instansi/Kantor <SLTP SLTP SLTA PT Jumlah

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


1 Kantor Camat 1 1 12 9 23
2 Kantor Kelurahan /Desa 1 4 71 26 102
3 Kepolisian 2 1 18 3 24
4 TNI AD - - 5 - 5
5 Satpol PP/ Banpol PP - 1 31 - 32

.id
6 UPTPuskesmas Enok - - 2 42 44
7 UPT PKM Pengalihan - - 1 45 46

o
.g
8 UPT DIKNAS - -
ps 3 2 5
9 UPT PerhubKominfo - - 1 1 2
.b
10 UPT TPHP - - - 1 1
ab

11 UPT BP2KP - - 4 3 7
12 UPT PU 1 - 1 - 2
lk

13 UPT DISDUKPENCAPIL - - 2 2 4
hi

14 UPT DISPENDA - - 2 - 2
in

15 DISPERINDAG - - - 1 1
:\\

16 KUA - - 1 3 4
tp

17 KSK Kecamatan Enok - - 1 - 1


ht

18 Perpustakaan - - 2 - 2
19 PLN - - 3 - 3
20 Pos dan Giro - - 2 - 2
21 Damkar - 1 2 - 3

JUMLAH 5 8 164 138 315


Sumber : Kantor Camat Enok

16 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


PEMERINTAHAN

Tabel : 2.6 Jumlah PNS dan Non PNS Yang Bertugas Menurut Instansi
dan Jenis Kelamin di Kecamatan Enok Tahun 2015

Jenis Kelamin
No. Badan/Instansi/Kantor Jumlah
Laki-laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5)
1 Kantor Camat 19 4 23
2 Kantor Kelurahan /Desa 76 26 102
3 Kepolisian 21 3 24
4 TNI AD 5 - 5
5 Satpol PP/ Banpol PP 32 32
6 UPT Puskesmas Enok 10 34 44

.id
7 UPT Puskesmas Pengalihan 11 35 46

o
8 UPT DIKNAS 5 - 5
.g
ps
9 UPT PerhubKominfo 2 - 2
10 UPT TPHP 1 - 1
.b

11 UPT BP2KP 7 - 7
ab

12 UPT PU 2 - 2
lk

13 UPT DISDUKPENCAPIL 3 1 4
hi

14 UPT DISPENDA 2 - 2
in

15 DISPERINDAG 1 1
:\\

16 KUA 3 1 4
tp

17 Koordinator Statistik Kec. Enok 1 1


ht

18 Perpustakaan 2 - 2
19 PLN 3 - 3
20 Pos dan Giro 2 - 2
21 Damkar 3 - 3

JUMLAH 211 104 315


Sumber : Kantor Camat Enok

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 17


PEMERINTAHAN

Tabel : 2.7 Jumlah Anggota BPD dan LPM Menurut Desa/Kelurahan di


Kecamatan Enok Tahun 2015

Desa/Kelurahan BPD LPM


(1) (2) (3) (4)
1 Bagan Jaya 11 4

2 Suhada 9 4

3 Sungai Rukam 11 4

4 Pengalihan 9 4

5 Sungai Ambat 7 4

.id
6 Pusaran - 4

o
7 Enok - 4

8 Teluk Medan .g
- 4
ps
9 Rantau Panjang 7 4
.b
ab

10 Simpang Tiga 9 4
lk

11 Jaya Bakhti 9 4
hi

12 Sungai Lokan 7 4
in

13 Pantai Seberang Makmur - 4


:\\

14 Simpang Tiga Daratan 7 4


tp

JUMLAH 86 56
ht

Sumber : Kantor Desa dan Kelurahan Se-kecamatan Enok

18 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


PEMERINTAHAN

Tabel : 2.8 Jumlah Dusun/Lingkungan, RW dan RT Menurut Desa/


Kelurahan di Kecamatan Enok Tahun 2015

Dusun/
No. Desa/ Kelurahan RW RT
Lingkungan
(1) (2) (3) (4) (5)
1 Bagan Jaya 6 16 42

2 Suhada 5 7 22

3 Sungai Rukam 4 5 30

4 Pengalihan 6 7 24

5 Sungai Ambat 5 5 12

.id
6 Pusaran - 6 22

o
7 Enok - 6 23

8 Teluk Medan - .g 4 7
ps
9 Rantau Panjang 3 5 20
.b
ab

10 Simpang Tiga 3 4 7
lk

11 Jaya Bhakti 3 4 20
hi

12 Sungai Lokan 2 4 12
in

13 Pantai Seberang Makmur 2 4 21


:\\

14 Simpang Tiga Daratan 2 4 11


tp

JUMLAH 41 81 273
ht

Sumber : Kantor Desa/Kelurahan di Kecamatan Enok

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 19


PEMERINTAHAN

o .id
.g
ps
.b
ab
lk
hi
in
:\\
tp
ht

20 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


PEMERINTAHAN

.id
o
.g
ps
.b
ab
lk
hi
in
:\\
tp
ht

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 21


PEMERINTAHAN

o .id
.g
ps
.b
ab
lk
hi
in
:\\
tp
ht

22 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


PENDUDUK

BAB III
PENDUDUK

Penduduk asli daerah Indragiri Hilir adalah suku Melayu dan sering
disebut Melayu Riau. Sebagaimana halnya suku-suku Melayu yang ada di
daerah Riau lainnya, suku Melayu di daerah ini juga mempunyai sistem
kekerabatan yang bersifat parental dan beragama Islam, hal tersebut terlihat
dengan datangnya dan menetapnya suku-suku lain dari daerah asalnya ke

.id
daerah ini yang merupakan suatu kesatuan yang tidak dapat dipisahkan satu

o
sama lain yang berlangsung terus menerus dan diikuti dengan pembauran
.g
ps
atau asimilasi antara suku Melayu dengan suku-suku pendatang tersebut.
.b

Penduduk Kecamatan Enok pada Tahun 2015 berjumlah 34.870 jiwa.


ab

Rata-rata jiwa per rumah tangga adalah 4 jiwa. Desa yang paling banyak
lk

penduduknya adalah Kelurahan Enok yaitu 5.245 jiwa dan yang paling sedikit
hi
in

jumlah penduduknya adalah Kelurahan Teluk Medan yaitu 666 jiwa.


:\\

Sex ratio Kecamatan Enok adalah 107 (di atas 100) menunjukkan
tp

bahwa penduduk laki-laki lebih banyak dari pada penduduk perempuan.


ht

Penduduk laki-laki berjumlah 17.903 jiwa dan penduduk perempuan


berjumlah 16.967 jiwa.
Kepadatan penduduk di Kecamatan Enok adalah adalah 40 jiwa per
km. Desa yang paling padat penduduknya adalah di Desa Jaya Bhakti dengan
tingkat kepadatan 187 jiwa per km, sedangkan Desa yang paling jarang
penduduknya adalah Desa Rantau Panjang dan Desa Simpang Tiga dengan
tingkat kepadatan 7 jiwa per km. Suku di Kecamatan Enok selain suku Melayu
terdapat juga suku yang lain yaitu suku Banjar, Jawa, dan Bugis.

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 23


PENDUDUK

Tabel : 3.1 Jumlah Rumah Tangga (RUTA) dan Jumlah Penduduk


Desa/Kelurahan di Kecamatan Enok Tahun 2015

No. Desa/Kelurahan Rumah Tangga Penduduk

(1) (2) (3) (4)


1 Bagan Jaya 1 230 4 405

2 Suhada 833 3 080

3 Sungai Rukam 949 3 737

4 Pengalihan 780 2 843

.id
5 Sungai Ambat 441 1 675

o
.g
6 Pusaran ps 829 3 341

7 Enok 1 255 5 245


.b

8 Teluk Medan 234 666


ab
lk

9 Rantau Panjang 512 1 986


hi

10 Simpang Tiga 267 1 122


in

11 Jaya Bhakti 646 2 520


:\\
tp

12 Sungai Lokan 263 1 076


ht

13 Pantai Seberang Makmur 470 1 675

14 Simpang Tiga Daratan 342 1 499

JUMLAH 9 051 34 870

Sumber : BPS Kabupaten Indragiri Hilir

24 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


PENDUDUK

Tabel : 3.2 Kepadatan Penduduk Menurut Desa/Kelurahan


di Kecamatan Enok Tahun 2015

Luas Jumlah Kepadatan


No. Desa/Kelurahan
(Km) Penduduk Penduduk
(1) (2) (3) (4) (5)
1 Bagan Jaya 24,42 4 405 180

2 Suhada 25,44 3 080 121

3 Sungai Rukam 31,14 3 737 120

4 Pengalihan 50,45 2 843 56

5 Sungai Ambat 39,03 1 675 43

.id
6 Pusaran 19,00 3 341 176

o
7 Enok 145,00 5 245 36

.g
ps
8 Teluk Medan 24,00 666 28
.b
9 Rantau Panjang 278,75 1 986 7
ab

10 Simpang Tiga 148,41 1 122 8


lk

11 Jaya Bhakti 13,50 2 520 187


hi

12 Sungai Lokan 23,72 1 076 45


in

13 Pantai Seberang Makmur 35,00 1 675 48


:\\

14 Simpang Tiga Daratan 23,00 1 499 65


tp
ht

JUMLAH 880,86 34 870 40

Sumber : BPS Kabupaten Indragiri Hilir

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 25


PENDUDUK

Tabel : 3.3 Perbandingan Luas Wilayah dan Penyebaran Penduduk


Menurut Desa/Kelurahan di Kecamatan Enok Tahun 2015

Luas Wilayah Penduduk


No. Desa/Kelurahan
(Km) % (Jiwa) %
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Bagan Jaya 24,42 2,77 4 405 12,63

2 Suhada 25,44 2,89 3 080 8,83

3 Sungai Rukam 31,14 3,54 3 737 10,72

4 Pengalihan 50,45 5,73 2 843 8,15

.id
5 Sungai Ambat 39,03 4,43 1 675 4,80

o
6 Pusaran 19,00
.g 2,16 3 341 9,58
ps
7 Enok 145,00 16,46 5 245 15,04
.b
ab

8 Teluk Medan 24,00 2,72 666 1,91


lk

9 Rantau Panjang 278,75 31,65 1 986 5,70


hi

10 Simpang Tiga 148,41 16,85 1 122 3,22


in
:\\

11 Jaya Bhakti 13,50 1,53 2 520 7,23


tp

12 Sungai Lokan 23,72 2,69 1 076 3,09


ht

13 Pantai Seberang Makmur 35,00 3,97 1 675 4,80

14 Simpang Tiga Daratan 23,00 2,61 1 499 4,30

JUMLAH 880,86 100 34 870 100


Sumber : BPS Kabupaten Indragiri Hilir

26 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


PENDUDUK

Tabel : 3.4 Rata-rata Penduduk/Jiwa per Rumah Tangga Menurut


Desa/Kelurahan di Kecamatan Enok Tahun 2015

Jumlah Rata-rata
Jiwa Per
No. Desa/ Kelurahan
Rumah Rumah
Penduduk Tangga
Tangga

(1) (2) (3) (4) (5)


1 Bagan Jaya 4 405 1 230 4

2 Suhada 3 080 833 4

3 Sungai Rukam 3 737 949 4

.id
4 Pengalihan 2 843 780 4

o
5 Sungai Ambat 1 675 441 4

6 Pusaran 3 341 .g 829 4


ps
7 Enok 5 245 1 255 4
.b
ab

8 Teluk Medan 666 234 3


lk

9 Rantau Panjang 1 986 512 4


hi

10 Simpang Tiga 1 122 267 4


in

11 Jaya Bhakti 2 520 646 4


:\\

12 Sungai Lokan 1 076 263 4


tp

13 Pantai Seberang Makmur 1 675 470 4


ht

14 Simpang Tiga Daratan 1 499 342 4

JUMLAH 34 870 9 051 4

Sumber : BPS Kabupaten Indragiri Hilir

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 27


PENDUDUK

Tabel : 3.5 Seks Ratio Penduduk Menurut Desa/Kelurahan


di Kecamatan Enok Tahun 2015

Penduduk
No. Desa/Kelurahan Seks Ratio
Laki-Laki Perempuan
(1) (2) (3) (4) (5)
1 Bagan Jaya 1 879 2 526 74

2 Suhada 1 619 1 461 111

3 Sungai Rukam 1977 1 760 112

4 Pengalihan 1 412 1.431 99

.id
5 Sungai Ambat 920 755 122

o
6 Pusaran 1 757 1 584 111

7 Enok 2 717
.g 2 528 107
ps
8 Teluk Medan 328 338 97
.b
ab

9 Rantau Panjang 1 044 942 111

10 Simpang Tiga 612 510 120


lk
hi

11 Jaya Bhakti 1 345 1 175 114


in

12 Sungai Lokan 562 514 109


:\\

13 Pantai Seberang Makmur 898 777 116


tp

14 Simpang Tiga Daratan 833 666 125


ht

JUMLAH 17 903 16 967 106

Sumber : BPS Kabupaten Indragiri Hilir

28 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


PENDUDUK

.id
o
.g
ps
.b
ab
lk
hi
in
:\\
tp
ht

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 29


PENDUDUK

o .id
.g
ps
.b
ab
lk
hi
in
:\\
tp
ht

30 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


SOSIAL

BAB IV
SOSIAL

4.1 Kesehatan
Pembangunan pelayanan kesehatan harus terus ditingkatkan dan
berkualitas ditujukan pada perbaikan gizi, upaya penurunan angka
kematian bayi dan ibu melahirkan serta upaya jangka waktu usia harapan
hidup. Permasalah lain yang sangat perlu diperhatikan dan terus

.id
dibudayakan adalah kebiasaan masyarakat untuk tetap hidup sehat, bersih

o
serta peduli terhadap lingkungan tempat tinggal, penyediaan air bersih,
.g
ps
pembuangan kotoran keluarga (jamban), pembuangan sampah maupun
.b

limbah dan meningkatkan mutu lingkungan hidup masyarakat sehingga


ab

akan mencapai kualitas hidup dan sumber daya manusia yang prima.
lk

Untuk mencapai tujuan tersebut, berbagai upaya telah dilakukan


hi
in

pemerintah Kabupaten Indragiri Hilir, diantaranya dengan meningkatkan


:\\

kualitas sumber daya manusia melalui berbagai program dan memperluas


tp

berbagai jangkauan pelayanan kesehatan secara merata dan terjangkau


ht

oleh masyarakat.
Status kesehatan penduduk dapat diukur dengan menggunakan
angka kesakitan (morbidity rate) yaitu keluhan atas suatu penyakit yang
dirasakan responden dan bukan atas hasil pemeriksaan dokter atau
petugas kesehatan lainnya.
Pembangunan kesehatan terus berupaya meningkatkan
pelayanan kepada masyarakat, hal ini terlihat semakin bertambahnya
jumlah sarana kesehatan, ketersediaan tenaga medis dan paramedis serta

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 31


SOSIAL

meningkatnya tempat pelayanan kesehatan bagi masyarakat di Rumah


Sakit Pemerintah. Keterbatasan sarana dan prasarana pembangunan
kesehatan menciptakan bagian yang harus diprioritaskan khususnya
kelompok yang paling rentan terhadap gangguan kesehatan dan gizi ibu
hamil dan sangat berpengaruh terhadap kesehatan dari gizi bayi yang akan
dilahirkan. Pola pemberian Air Susu Ibu (ASI) untuk balita, tetap
disosialisasikan karena merupakan alternatif yang paling baik.

4.2 Pendidikan

.id
Perkembangan dan kemajuan yang mungkin dicapai oleh umat

o
.g
manusia berpusat pada persoalan pendidikan. Perkembangan dan kondisi
ps
pendidikan sangat berdampak bagi perkembangan kehidupan ekonomi.
.b

Dengan tingkat dan kualitas pendidikan yang memadai, seseorang akan


ab

memiliki peluang dan kemampuan usaha yang memadai pula dan pada
lk

gilirannya akan memperoleh penghasilan ekonomi yang lebih baik.


hi
in

Sejalan dengan isu strategis kebijakan pembangunan yang


:\\

bertitik sentral pada persoalan K2I, Pemerintah Kabupaten Indragiri Hilir


tp

akan tetap berupaya maksimal untuk meningkatkan pengadaan dan


ht

pelayanan pendidikan yang menjangkau seluruh lapisan masyarakat


secara merata dan berkualitas.
Kondisi objektif menunjukkan bahwa perkembangan pendidikan
di Kecamatan Enok masih menghadapi berbagai persoalan yang perlu
dihadapi dan diatasi. Persoalan ekonomi masih dialami oleh masyarakat,
sehingga masih cukup banyak anak - anak usia sekolah belum dapat
mengenyam atau menduduki bangku sekolah sebagaimana mestinya.
Sementara itu, keterbabatasan sarana dan prasarana menyebabkan

32 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


SOSIAL

penyebaran sekolah sekolah belum menjangkau seluruh daerah secara


merata.
Selain dari pada itu, kuantitas dan kualitas serta pendistribusian
tenaga guru adalah persoalan lain yang juga harus diatasi. Baik secara
kuantitas maupun kualitas, keberadaan tenaga guru atau pengajar masih
terasa sangat kurang di Kecamatan Enok. Sementara penyebaran tenaga
yang ada masih belum merata secara proporsional diberbagai daerah,
terjadi konsentrasi atau penumpukan di kota kecamatan dan lebih lebih
di kota kabupaten.

o .id
.g
4.3 Agama ps
Pembinaan sumber daya manusia Indonesia adalah berorientasi
.b

kepada pembangunan manusia seutuhnya. Artinya, bangsa Indonesia


ab

yang dicita citakan adalah manusia yang berkeseimbangan, antara


lk

intensitas spiritual dan kualitas intelektual. Dengan kata lain, bangsa


hi
in

Indonesia haruslah sebagai individu yang beriman, berilmu, dan


:\\

berketerampilan teknologi yang tinggi.


tp

Secara demografis, masyarakat Kecamatan Enok adalah


ht

masyarakat yang sangat intens dengan nuansa kultural religius Islami,


bahkan sampai pada tingkat fanatisme. Islam adalah agama mayoritas
masyarakat Kecamatan Enok, tanpa menafikan keberadaan agama
minoritas lainnya. Heterogenitas etnis dan budaya secara sosial dapat
dipersatukan oleh homogenitas agama, yaitu Islam. Semboyan cultural
Malay identic with Islam masih sangat kentara di bumi Sri Gemilang
Indragiri Hilir ini.

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 33


SOSIAL

4.1. Kesehatan
Tabel : 4.1.1 Jumlah Sarana Kesehatan Menurut Desa/Kelurahan
Di Kecamatan Enok Tahun 2015

Jumlah Sarana
No. Desa/Kelurahan Rumah
Puskesmas Pustu Polindes
Sakit
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
-
1 Bagan Jaya - 1 -

2 Suhada - - 1 1

.id
3 Sungai Rukam - - 1 1

o
4 Pengalihan - 1 - -

.g
ps
5 Sungai Ambat - - 1 -
.b
6 Pusaran - - 1 -
ab

7 Enok - 1 - -
lk

8 Teluk Medan - - 1 -
hi

9 Rantau Panjang - - 1 1
in

10 Simpang Tiga - - 1 -
:\\

11 Jaya Bhakti - - 1 -
tp

12 Sungai Lokan - - - 1
ht

13 Pantai Seberang Makmur - - - -

14 Simpang Tiga Daratan - - - 1

Jumlah - 2 9 5

Sumber : UPT Puskesmas Enok dan UPT Puskesmas Pengalihan

34 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


SOSIAL

Lanjutan Tabel 4.1 .1

Jumlah Sarana

No. Desa/Kelurahan Praktek


Pos Praktek Dukun
Bidan +
kesdes Dokter Bayi
Perawat
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Bagan Jaya - - 3 12

2 Suhada - - 1 8

3 Sungai Rukam - - 2 6

4 Pengalihan - 2 4 3

.id
5 Sungai Ambat - - 3 5

o
6 Pusaran - - 2 7

7 Enok -
.g 2 6 10
ps
8 Teluk Medan - - 2 1
.b
ab

9 Rantau Panjang - - 2 7
lk

10 Simpang Tiga - - 1 4
hi

11 Jaya Bhakti - - 2 7
in

12 Sungai Lokan - - 1 5
:\\

13 Pantai Seberang Makmur - - 1 5


tp

14 Simpang Tiga Daratan - - 1 10


ht

JUMLAH - 4 31 90
Sumber : UPT Puskesmas Enok dan UPT Puskesmas Pengalihan

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 35


SOSIAL

Tabel : 4.1.2 Jumlah Tenaga Medis Yang Berstatus CPNS/PNS Menurut


Desa/Kelurahan di Kecamatan Enok Tahun 2015

Jumlah

No. Desa/Kelurahan Dokter Dokter Perawat +


Bidan
Umum Gigi Perawat Gigi

(1) (2) (3) (4) (5) (6)


1 Bagan Jaya - - 2 1

2 Suhada - - - -

3 Sungai Rukam - - 1 -

.id
4 Pengalihan - - 3 6

o
5 Sungai Ambat - - - 1

.g
ps
6 Pusaran - - 1 -
.b
7 Enok 1 - 3 11
ab

8 Teluk Medan - - - 1
lk

9 Rantau Panjang - - 1 1
hi

10 Simpang Tiga - - - -
in

11 Jaya Bhakti - - - -
:\\

12 Sungai Lokan - - - -
tp
ht

13 Pantai Seberang Makmur - - - -

14 Simpang Tiga Daratan - - - -

JUMLAH 1 0 11 21
Sumber : UPT Puskesmas Enok dan UPT Puskesmas Pengalihan

36 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


SOSIAL

Tabel : 4.1.3 Jumlah Tenaga Medis Yang Berstatus Honorer/PTT Menurut


Desa/Kelurahan di Kecamatan Enok Tahun 2015

Jumlah

No. Desa/Kelurahan Dokter Dokter Perawat +


Bidan
Umum Gigi Perawat Gigi

(1) (2) (3) (4) (5) (6)


1 Bagan Jaya - - - -

2 Suhada - - 2 -

3 Sungai Rukam - - 1 -

.id
4 Pengalihan 1 1 16 5

o
5 Sungai Ambat - - 2 -

6 Pusaran - .g - 1 1
ps
.b
7 Enok - 1 5 4
ab

8 Teluk Medan - - 1 -
lk

9 Rantau Panjang - - - -
hi

10 Simpang Tiga - - 1 -
in

11 Jaya Bhakti - - 2 1
:\\

12 Sungai Lokan - - 2 -
tp

13 Pantai Seberang Makmur - - 1 -


ht

14 Simpang Tiga Daratan - - 2 -

JUMLAH 1 2 36 11

Sumber : UPT Puskesmas Enok dan UPT Puskesmas Pengalihan

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 37


SOSIAL

Tabel : 4.1.4 Jumlah Posyandu dan Kader Menurut Desa/Kelurahan dan


Strata di Kecamatan Enok Tahun 2015

Jumlah Posyandu
Jumlah
No. Desa/Kelurahan
Pratama Madya Purnama Mandiri Kader

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


1 Bagan Jaya - 1 2 - 15

2 Suhada - 2 1 - 15

3 Sungai Rukam - 3 1 - 20

4 Pengalihan - - 1 - 10

.id
5 Sungai Ambat - 3 - - 15

o
6 Pusaran - 3 - 1 16

7 Enok - 7 .g - 1 40
ps
8 Teluk Medan - 1 - - 5
.b
ab

9 Rantau Panjang - 1 - - 5
lk

10 Simpang Tiga - 4 - 10
hi

11 Jaya Bhakti - 1 1 - 10
in

12 Sungai Lokan - 1 - - 5
:\\

13 Pantai Seberang Makmur 1 - - - -


tp

14 Simpang Tiga Daratan - 2 - - 10


ht

JUMLAH 1 27 6 2 166
Sumber : UPT Puskesmas Enok dan UPT Puskesmas Pengalihan

38 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


SOSIAL

Tabel : 4.1.5 Jumlah Peserta PUS, KB Baru dan KB Aktif Dirinci Menurut
Desa/Kelurahan di Kecamatan Enok Tahun 2015

Jumlah Peserta KB
PUS/
No. Desa/Kelurahan Jumlah
Sasaran KB aktif KB Baru
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Bagan Jaya 733 506 87 593

2 Suhada 512 221 60 281

3 Sungai Rukam 621 355 72 427

4 Pengalihan 472 305 41 346

.id
5 Sungai Ambat 278 174 35 209

o
6 Pusaran 555
.g 363 38 401
ps
7 Enok 871 667 117 784
.b
ab

8 Teluk Medan 111 58 11 69


lk

9 Rantau Panjang 330 268 20 288


hi

10 Simpang Tiga 186 53 9 62


in
:\\

11 Jaya Bhakti 419 69 113 182


tp

12 Sungai Lokan 179 160 6 166


ht

13 Pantai Seberang Makmur 278 131 10 141

14 Simpang Tiga Daratan 249 63 19 82

JUMLAH 5 794 3 393 638 4 031


Sumber : UPT Puskesmas Enok dan UPT Puskesmas Pengalihan

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 39


SOSIAL

Tabel : 4.1.6 Jumlah Kelahiran Menurut Penolong Kelahiran dan


Desa/Kelurahan di Kecamatan Enok Tahun 2015

Jumlah Kelahiran
Sasaran Non
No. Desa/Kelurahan Tenaga
Kelahiran Tenaga Jumlah
Medis
Medis
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Bagan Jaya 93 97 9 90

2 Suhada 65 44 10 54

3 Sungai Rukam 79 63 12 44

4 Pengalihan 60 42 2 51

.id
5 Sungai Ambat 36 26 2 16

o
6 Pusaran 70
.g55 2 38
ps
7 Enok 111 76 6 104
.b

8 Teluk Medan 14 10 - 11
ab

9 Rantau Panjang 42 19 12 24
lk

10 Simpang Tiga 23 9 - 17
hi

11 Jaya Bhakti 54 50 8 42
in
:\\

12 Sungai Lokan 22 20 2 17
tp

13 Pantai Seberang Makmur 35 14 3 -


ht

14 Simpang Tiga Daratan 31 27 3 14

JUMLAH 735 552 71 623

Sumber : UPT Puskesmas Enok dan UPT Puskesmas Pengalihan

40 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


SOSIAL

Tabel : 4.1.7 Jumlah Peserta KB Menurut Desa/Kelurahan dan Alat


Kontrasepsi yang Digunakan di Kecamatan Enok
Tahun 2015

Alat Kontrasepsi
No. Desa/Kelurahan
IUD/
Pil Suntik Susuk
Spiral
(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1 Bagan Jaya - 98 460 19

2 Suhada - 71 211 3

3 Sungai Rukam - 83 334 17

.id
4 Pengalihan 3 64 270 12

o
5 Sungai Ambat -
.g 61 152 -
ps
.b
6 Pusaran - 43 315 2
ab

7 Enok - 257 393 7


lk

8 Teluk Medan - 9 49 -
hi

9 Rantau Panjang - 77 190 -


in
:\\

10 Simpang Tiga - 13 40 -
tp

11 Jaya Bhakti 1 84 114 2


ht

12 Sungai Lokan - 17 143 -

13 Pantai Seberang Makmur - 39 92 -

14 Simpang Tiga Daratan - 15 48 -

JUMLAH 4 931 2 811 62


Sumber : UPT Puskesmas Enok dan UPT Puskesmas Pengalihan

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 41


SOSIAL

Lanjutan Tabel : 4.1.7

Alat Kontrasepsi
No. Desa/Kelurahan
Kondom MOP MOW
(1) (2) (3) (4) (5)
1 Bagan Jaya 26 -

2 Suhada 1 - -

3 Sungai Rukam - - -

4 Pengalihan 3 - -

5 Sungai Ambat - - -

.id
6 Pusaran 3 - -

o
.g
7 Enok 20
ps - -

8 Teluk Medan - - -
.b

9 Rantau Panjang - - 1
ab

10 Simpang Tiga - - -
lk

11 Jaya Bhakti 12 - -
hi

12 Sungai Lokan - - -
in
:\\

13 Pantai Seberang Makmur - - -


tp

14 Simpang Tiga Daratan - - -


ht

JUMLAH 65 - 1
Sumber : UPT Puskesmas Enok dan UPT Puskesmas Pengalihan

42 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


SOSIAL

Tabel : 4.1.8 Jumlah Pasien di Wilayah UPTD Puskesmas Enok Menurut


Jenis Kunjungan Tahun 2015

Jenis Kunjungan
No. Bulan Kunjungan
Gangguan
Rawat Jalan Rawat Inap
Jiwa
(1) (2) (3) (4) (5)
1 Januari 487 - 31

2 Februari 614 - 31

3 Maret 725 - 31

.id
4 April 646 - 31

o
5 Mei 766 - 31

.g
ps
6 Juni 1 145 - 31
.b
7 Juli 921 - 31
ab

8 Agustus 727 - 31
lk

9 September 1 140 - 31
hi
in

10 Oktober 1 266 - 31
:\\

11 November 1 098 - 32
tp

12 Desember 942 - 32
ht

JUMLAH 10 477 - 374

Sumber : UPT Puskesmas Enok

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 43


SOSIAL

Tabel : 4.1.9 Jumlah Pasien di Wilayah UPTD Puskesmas Pengalihan


Menurut Jenis Kunjungan Tahun 2015

Jenis Kunjungan
No. Bulan Kunjungan
Gangguan
Rawat Jalan Rawat Inap
Jiwa
(1) (2) (3) (4) (5)
1 Januari 858 - 4

2 Februari 985 - 4

3 Maret 1 310 1 4

4 April 1 169 5 5

.id
5 Mei 1 653 7 5

o
6 Juni 1 397
.g 4 15
ps
7 Juli 1 481 9 15
.b
ab

8 Agustus 1 455 5 15
lk

9 September 1 434 9 15
hi

10 Oktober 1 528 16 15
in

11 November 1 434 17 15
:\\
tp

12 Desember 943 4 15
ht

JUMLAH 15 647 77 127


Sumber : UPT Puskesmas Pengalihan

44 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


SOSIAL

Tabel : 4.1.10 Data 10 Penyakit Terbanyak di Wilayah UPT. Puskesmas


di Kecamatan Enok Tahun 2015

Jumlah Kasus
No. Nama Penyakit UPT. UPT.
Puskesmas Puskesmas Jumlah
Enok Pengalihan
(1) (2) (3) (4) (5)
1 ISPA 1 058 2 939 3 997

2 INFLUENZA 86 1 447 1 533

3 REMATIK 248 1 300 1 548

.id
4 DERMATITIS 576 1 610 2 186

o
5 DIARE 254 962 1 216

.g
ps
6 DISPEPSIA 691 1 542 1 542
.b

7 HIPERTENSI 729 1 140 1 869


ab

8 ASMA 154 207 361


lk
hi

9 MIGRAIN 195 422 617


in

10 Dll (Demam, Penyakit Mata) 599 440 1 039


:\\

JUMLAH 4 590 12 009 16 599


tp
ht

Sumber : UPT. Puskesmas Enok dan UPT. Puskesmas Pengalihan

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 45


SOSIAL

4.2. Pendidikan
Tabel : 4.2.1 Jumlah Sarana Pendidikan (Negeri) Menurut Desa/
Kelurahan dan Jenjang Pendidikan di Kecamatan Enok
Tahun 2015

Jenjang Pendidikan
No. Desa/Kelurahan
TK SD SMP SMA SMK

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


1 Bagan Jaya - 5 1 1 -

2 Suhada - 4 - - -

.id
3 Sungai Rukam - 4 1 - -

o
4 Pengalihan - 2 1 - -

.g
ps
5 Sungai Ambat - 1 - - -
.b
6 Pusaran - 4 - - -
ab

7 Enok 1 5 1 1 -
lk

8 Teluk Medan - 1 - - -
hi

9 Rantau Panjang - 2 1 - -
in

10 Simpang Tiga - 2 - - -
:\\

11 Jaya Bhakti - 1 1 - -
tp

12 Sungai Lokan - - - - -
ht

13 Pantai Seberang Makmur - 2 - - -

14 Simpang Tiga Daratan - 1 - - -

JUMLAH 1 34 6 2 0
Sumber : UPT Pendidikan Kecamatan Enok

46 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


SOSIAL

Tabel : 4.2.2 Jumlah Sarana Pendidikan (Swasta) Menurut Desa/


Kelurahan dan Jenjang Pendidikan di Kecamatan Enok
Tahun 2015

Jenjang Pendidikan
No. Desa/Kelurahan
TK SD SMP SMA SMK

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


1 Bagan Jaya 2 - - - -

2 Suhada - - - - -

3 Sungai Rukam - - - 1 -

.id
4 Pengalihan - - - - -

o
5 Sungai Ambat - - - - -

.g
ps
6 Pusaran - - - - -
.b
7 Enok - - - - -
ab

8 Teluk Medan - - - - -
lk

9 Rantau Panjang - - - 1 -
hi

10 Simpang Tiga - - - - -
in

11 Jaya Bhakti 1 - - - -
:\\

12 Sungai Lokan - - - - -
tp
ht

13 Pantai Seberang Makmur - - - - -

14 Simpang Tiga Daratan - - - - -

JUMLAH 3 - - 2 -
Sumber : UPTD Pendidikan Kecamatan Enok

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 47


SOSIAL

Tabel : 4.2.3 Jumlah Murid Sekolah (Negeri) Menurut Desa/Kelurahan


dan Jenjang Pendidikan di Kecamatan Enok Tahun 2015

Jenjang Pendidikan
No. Desa/Kelurahan
TK SD SMP SMA SMK

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


1 Bagan Jaya - 773 255 248 -

2 Suhada - 367 - - -

3 Sungai Rukam - 298 88 - -

4 Pengalihan - 361 200 - -

.id
5 Sungai Ambat - 67 - - -

o
.g
6 Pusaran - 320
ps - - -

7 Enok 61 606 132 302 -


.b

8 Teluk Medan - 64 - - -
ab

9 Rantau Panjang - 171 48 - -


lk

10 Simpang Tiga - 103 - - -


hi

11 Jaya Bhakti - 126 44 - -


in
:\\

12 Sungai Lokan - - - - -
tp

13 Pantai Seberang Makmur - 194 - - -


ht

14 Simpang Tiga Daratan - 212 - - -

JUMLAH 61 3 631 767 550 0


Sumber : UPT Pendidikan Kecamatan Enok

48 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


SOSIAL

Tabel : 4.2.4 Jumlah Murid Sekolah (Swasta) Menurut Desa/Kelurahan


dan Jenjang Pendidikan di Kecamatan Enok Tahun 2015

Jenjang Pendidikan
No. Desa/Kelurahan
TK SD SMP SMA SMK
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 Bagan Jaya 48 - - - -

2 Suhada - - - - -

3 Sungai Rukam - - - 83 -

4 Pengalihan - - - - -

.id
5 Sungai Ambat - - - - -

o
6 Pusaran - - - - -

7 Enok - .g
- - - -
ps
8 Teluk Medan - - - - -
.b
ab

9 Rantau Panjang - - - 24 -
lk

10 Simpang Tiga - - - - -
hi

11 Jaya Bhakti 16 - - - -
in

12 Sungai Lokan - - - - -
:\\

13 Pantai Seberang Makmur - - - - -


tp

14 Simpang Tiga Daratan - - - - -


ht

JUMLAH 64 - - 107 -
Sumber : UPTD Pendidikan Kecamatan Enok

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 49


SOSIAL

Tabel : 4.2.5 Jumlah Guru Sekolah (Negeri) Menurut Desa/Kelurahan dan


Jenjang Pendidikan di Kecamatan Enok Tahun 2015

Jenjang Pendidikan
No. Desa/Kelurahan
TK SD SMP SMA SMK

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


1 Bagan Jaya - 55 20 19 -

2 Suhada - 41 - - -

3 Sungai Rukam - 34 14 - -

4 Pengalihan - 27 20 - -

.id
5 Sungai Ambat - 14 - - -

o
.g
6 Pusaran - 38
ps - - -

7 Enok 6 64 15 21 -
.b

8 Teluk Medan - 10 - -
ab

9 Rantau Panjang - 12 7 - -
lk

10 Simpang Tiga - 17 - - -
hi

11 Jaya Bhakti - 11 10 - -
in

12 Sungai Lokan - - - - -
:\\
tp

13 Pantai Seberang Makmur - 14 - - -


ht

14 Simpang Tiga Daratan - 13 - - -

JUMLAH 6 350 88 40 -
Sumber : UPT Pendidikan Kecamatan Enok

50 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


SOSIAL

Tabel : 4.2.6 Jumlah Guru Sekolah (Swasta) Menurut Desa/Kelurahan


dan Jenjang Pendidikan di Kecamatan Enok Tahun 2015

Jenjang Pendidikan
No. Desa/Kelurahan
TK SD SMP SMA SMK

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


1 Bagan Jaya 9 - - - -

2 Suhada - - - - -

3 Sungai Rukam - - - 14 -

4 Pengalihan - - - - -

.id
5 Sungai Ambat - - - - -

o
6 Pusaran - - - - -

.g
ps
7 Enok - - - - -
.b
8 Teluk Medan - - - - -
ab

9 Rantau Panjang - - - 8 -
lk

10 Simpang Tiga - - - - -
hi

11 Jaya Bhakti 4 - - - -
in

12 Sungai Lokan - - - - -
:\\

13 Pantai Seberang Makmur - - - - -


tp
ht

14 Simpang Tiga Daratan - - - - -

JUMLAH 13 - - 22 -

Sumber : UPT Pendidikan Kecamatan Enok

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 51


SOSIAL

Tabel : 4.2.7 Jumlah Sekolah, Murid, dan Guru MI Menurut


Desa/Kelurahan di Kecamatan Enok Tahun 2015

Jumlah
No. Desa/Kelurahan
Sekolah Murid Guru
(1) (2) (3) (4) (5)
1 Bagan Jaya 2 107 21

2 Suhada - - -

3 Sungai Rukam 1 68 11

4 Pengalihan - - -

.id
5 Sungai Ambat 1 33 10

o
6 Pusaran 1 94 13

.g
ps
7 Enok - - -
.b
8 Teluk Medan - - -
ab

9 Rantau Panjang 1 26 4
lk

10 Simpang Tiga - - -
hi

11 Jaya Bhakti 2 135 21


in

12 Sungai Lokan 1 123 18


:\\

13 Pantai Seberang Makmur - - -


tp

14 Simpang Tiga Daratan - - -


ht

JUMLAH 9 586 98
Sumber : UPT Pendidikan Kecamatan Enok

52 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


SOSIAL

Tabel : 4.2.8 Jumlah Sekolah, Murid, dan Guru MTS Menurut


Desa/Kelurahan di Kecamatan Enok Tahun 2015

Jumlah
No. Desa/Kelurahan
Sekolah Murid Guru
(1) (2) (3) (4) (5)
1 Bagan Jaya 1 14 11

2 Suhada 2 133 24

3 Sungai Rukam - - -

4 Pengalihan 1 40 14

.id
5 Sungai Ambat 1 26 8

o
6 Pusaran 2 93 22

.g
ps
7 Enok 1 250 24
.b
8 Teluk Medan 1 19 7
ab

9 Rantau Panjang - - -
lk

10 Simpang Tiga - - -
hi

11 Jaya Bhakti 2 85 24
in

12 Sungai Lokan 1 128 16


:\\

13 Pantai Seberang Makmur - - -


tp

14 Simpang Tiga Daratan - - -


ht

JUMLAH 12 788 150


Sumber :UPT Pendidikan Kecamatan Enok

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 53


SOSIAL

Tabel : 4.2.9 Jumlah Sekolah, Murid, dan Guru MA Menurut


Desa/Kelurahan di Kecamatan Enok Tahun 2015

Jumlah
No. Desa/Kelurahan
Sekolah Murid Guru
(1) (2) (3) (4) (5)
1 Bagan Jaya - - -

2 Suhada 1 82 16

3 Sungai Rukam - - -

4 Pengalihan 1 122 13

.id
5 Sungai Ambat - - -

o
6 Pusaran - - -

.g
ps
7 Enok 1 39 16
.b
8 Teluk Medan - - -
ab

9 Rantau Panjang - - -
lk

10 Simpang Tiga - - -
hi

11 Jaya Bhakti 1 45 15
in

12 Sungai Lokan 1 63 18
:\\

13 Pantai Seberang Makmur - - -


tp

14 Simpang Tiga Daratan - - -


ht

JUMLAH 4 351 78
Sumber : UPT Pendidikan Kecamatan Enok

54 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


SOSIAL

4.3. Agama
Tabel : 4.3.1 Data Peristiwa Nikah, Talak, Cerai dan Rujuk Menurut
Desa/Kelurahan di KUA Kecamatan Enok Tahun 2015

No. Desa/Kelurahan Nikah Talak Cerai Rujuk

(1) (2) (3) (4) (5) (6)


1 Bagan Jaya 51 - - -

2 Suhada 20 - - -

3 Sungai Rukan 26 - - -

4 Pengalihan 31 - - -

.id
5 Sungai Ambat 10 - - -

o
.g
6 Pusaran ps 30 - - -

7 Enok 44 - - -
.b

8 Teluk Medan 5 - - -
ab

9 Rantau Panjang 18 - - -
lk

10 Simpang Tiga 10 - - -
hi

11 Jaya Bhakti 22 - - -
in
:\\

12 Sungai Lokan 15 - - -
tp

13 Pantai Seberang Makmur 13 - - -


ht

14 Simpang Tiga Daratan 16 - - -

JUMLAH 311 - - -
Sumber : KUA Kecamatan Enok

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 55


SOSIAL

Tabel : 4.3.2 Jumlah dan Keberadaan Tempat Ibadah Menurut Desa/


Kelurahan di Kecamatan Enok Tahun 2015

Surau/ Gereja
No. Desa/Kelurahan Masjid
Mushala Protestan

(1) (2) (3) (4) (5)


1 Bagan Jaya 7 9 -

2 Suhada 8 2 1

3 Sungai Rukam 11 12 -

4 Pengalihan 4 7 -

.id
5 Sungai Ambat 5 3 -

o
6 Pusaran 6 7 -

.g
ps
7 Enok 3 8 -
.b
8 Teluk Medan 1 1 -
ab

9 Rantau Panjang 3 4 -
lk

10 Simpang Tiga 2 2 -
hi

11 Jaya Bhakti 6 8 -
in

12 Sungai Lokan 2 3 -
:\\

13 Pantai Seberang Makmur 4 5 -


tp
ht

14 Simpang Tiga Daratan 3 3 -

JUMLAH 65 74 1
Sumber : Kantor Desa/ Kelurahan Se- Kecamatan Enok

56 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


SOSIAL

4.4. Lainnya
Tabel : 4.4.1 Jumlah Sarana Olah Raga Menurut Desa/Kelurahan
di Kecamatan Enok Tahun 2015

Jumlah sarana/ Lapangan Olah raga


No. Desa/Kelurahan
Sepak Volly Bulu Tenis
Bola Ball Tangkis Meja
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Bagan Jaya 3 2 3 2

2 Suhada 2 2 3 2

3 Sungai Rukam 2 5 7 2

.id
4 Pengalihan 1 2 6 4

o
5 Sungai Ambat 2
.g 4 1 2
ps
6 Pusaran 4 7 6 2
.b

7 Enok 2 3 2 5
ab

8 Teluk Medan 2 - 1 -
lk

9 Rantau Panjang 3 4 3 -
hi
in

10 Simpang Tiga 2 3 3 -
:\\

11 Jaya Bhakti 2 3 3 1
tp

12 Sungai Lokan 2 1 1 1
ht

13 Pantai Seberang Makmur 3 1 2 -

14 Simpang Tiga Daratan 1 1 1 -

JUMLAH 31 38 42 21

Sumber : Kantor Desa/ Kelurahan Se- Kecamatan Enok

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 57


SOSIAL

o .id
.g
ps
.b
ab
lk
hi
in
:\\
tp
ht

58 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


SOSIAL

.id
o
.g
ps
.b
ab
lk
hi
in
:\\
tp
ht

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 59


SOSIAL

o .id
.g
ps
.b
ab
lk
hi
in
:\\
tp
ht

60 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


PERTANIAN

BAB V
PERTANIAN

Penduduk yang berada di daerah Indragri Hilir pada umumnya


mempunyai mata pencaharian dibidang pertanian pangan, perkebunan dan
sebagian lainnya bergerak dibidang nelayan, perdagangan dan kerajinan
industri. Kecamatan Enok memiliki potensi sebagai daerah pertanian, ini
diketahui dari penggunaan tanah yang dirinci menurut penggunaannya baik

.id
luas lahan sawah maupun luas bukan lahan sawah, diantaranya :

o
1. Pertanian tanaman holtikultura
.g
ps
Pertanian tanaman holtikultura dirinci dari luas tanam, luas panen serta
.b

produksinya meliputi komoditi tanaman pangan, palawija, sayur-sayuran


ab

dan buah-buahan.
lk

2. Pertanian tanaman perkebunan


hi
in

Pertanian tanaman perkebunan dirinci dari luas areal perkebunan serta


:\\

produksinya meliputi komoditi tanaman kelapa, pinang dan kopi.


tp

Selain pertanian, Kecamatan Enok juga berpotensi sebagai daerah


ht

perikanan dan peternakan. Semua data tersebut diperoleh dari kantor Dinas
Pertanian Tanaman Pangan Kabupaten Indragiri Hilir.

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 61


PERTANIAN

Tabel : 5.1 Penggunaan Lahan di Kecamatan Enok Tahun 2015

Realisasi Dalam Satu Tahun


Ditanami padi Tidak ditanami padi Jumlah
Penggunaan Lahan Ditanami Tidak
Dua Satu Tiga ( Ha )
Tanaman ditanami
Kali Kali Kali
lainnya apapun
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
1 LAHAN PERTANIAN
1.1 Lahan Sawah
Irigasi - - - - - -
Tadah Hujan - - - - - -
Pasang Surut 67 10 - - - 77
Lebak - - - - - -

.id
Jumlah Lahan Sawah 67 10 - - - 77

o
Penggunaan Lahan
.g Luas (Ha)
ps
(1) (2) (3)
.b

1.2 Lahan Bukan Sawah


ab

Tegal/Kebun 3 902
Ladang/Huma
lk

-
Perkebunan 44 090
hi

Hutan Rakyat -
in

Padang pengembalaan/Padang rumput -


:\\

Hutan Negara 2 556


tp

Sementara tidak diusahakan *) 350


ht

Lainnya (tambak, kolam, empang, hutan negara, dll) 255


Jumlah lahan Pertanian bukan sawah 55 153

2 LAHAN BUKAN PERTANIAN


Lainnya (jalan, sungai, danau, lahan tandus, dll) 32 856
Total = Jumlah Lahan Sawah + Jumlah Lahan Pertanian Bukan Sawah +
3 88 086
Jumlah Lahan Bukan Pertanian

4 Luas Wilayah Kecamatan 88 086

Sumber : UPT TPHP Kecamatan Enok

62 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


PERTANIAN

Tabel : 5.2 Luas Tanam Padi Sawah dan Padi Ladang di Kecamatan Enok
Tahun 2015

Luas Tanam (Ha)


No. Bulan Jumlah (Ha)
Padi Sawah Padi Ladang
(1) (2) (3) (4) (5)
1 Januari - - -

2 Februari - - -

3 Maret 10 - 10

4 April - -

5 Mei - - -

.id
6 Juni - - -

o
7 Juli -
.g - -
ps
8 Agustus - - -
.b

9 September 10 - 10
ab

10 Oktober - - -
lk

11 November 7 - 7
hi
in

12 Desember 60 - 60
:\\

JUMLAH 87 - 87
tp

Sumber : UPT TPHP Kecamatan Enok


ht

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 63


PERTANIAN

Tabel : 5.3 Luas Tanam Padi Varietas Hibrida dan Konvensional di


Kecamatan Enok Tahun 2015

Luas Tanam (Ha)


No. Bulan Jumlah (Ha)
Hibrida Unggul Lokal
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Januari - - - -

2 Februari - - - -

3 Maret - 10 - 10

4 April - - - -

5 Mei - - - -

.id
6 Juni - - - -

o
7 Juli - -
.g - -
ps
8 Agustus - - - -
.b

9 September - 10 - 10
ab

10 Oktober - - - -
lk

11 November - 7 - 7
hi
in

12 Desember - 60 - 60
:\\

JUMLAH - 87 - 87
tp

Sumber : UPT TPHP Kecamatan Enok


ht

64 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


PERTANIAN

Tabel : 5.4 Luas Tanam Padi Jenis Pengairan Irigasi dan Non Irigasi di
Kecamatan Enok Tahun 2015

Luas Tanam (Ha) Jumlah


No. Bulan
Irigasi Non Irigasi (Ha)
(1) (2) (3) (4) (5)
1 Januari - - -

2 Februari - - -

3 Maret - 10 10

4 April - - -

5 Mei - - -

.id
6 Juni - - -

o
7 Juli
.g
- - -
ps
8 Agustus - - -
.b

9 September - 10 10
ab

10 Oktober - - -
lk

11 November - 7 7
hi
in

12 Desember - 60 60
:\\

JUMLAH - 87 87
tp

Sumber : UPT TPHP Kecamatan Enok


ht

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 65


PERTANIAN

Tabel : 5.5 Luas Tanam Padi Intensifikasi dan Non Intensifikasi di


Kecamatan Enok Tahun 2015

Luas Tanam (Ha)


No. Bulan Non Jumlah (Ha)
Intensifikasi
Intensifikasi
(1) (2) (3) (4) (5)
1 Januari - - -

2 Februari - - -

3 Maret 10 - 10

4 April - - -

.id
5 Mei - - -

o
6 Juni - - -

7 Juli -
.g - -
ps
8 Agustus - - -
.b
ab

9 September 10 - 10

10 Oktober - - -
lk
hi

11 November 7 - 7
in

12 Desember 60 - 60
:\\

JUMLAH 87 - 87
tp

Sumber : UPT TPHP Kecamatan Enok


ht

66 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


PERTANIAN

Tabel : 5.6 Luas Tanam Jagung Intensifikasi dan Non Intensifikasi di


Kecamatan Enok Tahun 2015

Luas Tanam (Ha)


No. Bulan Non Jumlah (Ha)
Intensifikasi
Intensifikasi
(1) (2) (3) (4) (5)
1 Januari - - -

2 Februari 2 - 2

3 Maret - - -

4 April - - -

.id
5 Mei - - -

o
6 Juni 1 - 1

7 Juli 1
.g - 1
ps
8 Agustus - - -
.b
ab

9 September - - -

10 Oktober 23 - 23
lk
hi

11 November 54 - 54
in

12 Desember 4 - 4
:\\

JUMLAH 85 - 85
tp

Sumber : UPT TPHP Kecamatan Enok


ht

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 67


PERTANIAN

Tabel : 5.7 Luas Tanam Kedelai Intensifikasi dan Non Intensifikasi di


Kecamatan Enok Tahun 2015

Luas Tanam (Ha)


No. Bulan Jumlah (Ha)
Intensifikasi Non Intensifikasi
(1) (2) (3) (4) (5)
1 Januari - - -

2 Februari - - -

3 Maret - - -

4 April - - -

5 Mei - - -

.id
6 Juni 47 - 47

o
7 Juli -
.g - -
ps
8 Agustus - - -
.b

9 September - - -
ab

10 Oktober - - -
lk

11 November - - -
hi
in

12 Desember - - -
:\\

JUMLAH 47 0 47
tp

Sumber : UPT TPHP Kecamatan Enok


ht

68 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


PERTANIAN

Tabel : 5.8 Luas Tanam Kacang Tanah Intensifikasi dan Non Intensifikasi di
Kecamatan Enok Tahun 2015

Luas Tanam (Ha)


No. Bulan Non Jumlah (Ha)
Intensifikasi
Intensifikasi
(1) (2) (3) (4) (5)
1 Januari - - -

2 Februari - - -

3 Maret - - -

4 April - - -

.id
5 Mei - - -

o
6 Juni - - -

7 Juli -
.g - -
ps
8 Agustus - - -
.b
ab

9 September - - -

10 Oktober - - -
lk
hi

11 November - - -
in

12 Desember - - -
:\\

JUMLAH - - -
tp

Sumber : UPT TPHP Kecamatan Enok


ht

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 69


PERTANIAN

Tabel : 5.9 Luas Tanam Kacang Hijau Intensifikasi dan Non Intensifikasi di
Kecamatan Enok Tahun 2015

Luas Tanam (Ha)


No. Bulan Non Jumlah (Ha)
Intensifikasi
Intensifikasi
(1) (2) (3) (4) (5)
1 Januari - - -

2 Februari - - -

3 Maret - - -

4 April - - -

.id
5 Mei - - -

o
6 Juni - - -

7 Juli -
.g - -
ps
8 Agustus - - -
.b
ab

9 September - - -

10 Oktober - - -
lk
hi

11 November - - -
in

12 Desember - - -
:\\

JUMLAH - - -
tp

Sumber : UPT TPHP Kecamatan Enok


ht

70 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


PERTANIAN

Tabel : 5.10 Luas Tanam Ubi Kayu Intensifikasi dan Non Intensifikasi di
Kecamatan Enok Tahun 2015

Luas Tanam (Ha)


No. Bulan Non Jumlah (Ha)
Intensifikasi
Intensifikasi
(1) (2) (3) (4) (5)
1 Januari - - -

2 Februari 2 - 2

3 Maret - - -

4 April 2 - 2

.id
5 Mei - - -

o
6 Juni - - -

7 Juli -
.g - -
ps
8 Agustus - - -
.b
ab

9 September 1 - 1

10 Oktober 2 - 2
lk
hi

11 November - - -
in

12 Desember 1 - 1
:\\

JUMLAH 8 - 8
tp

Sumber : UPT TPHP Kecamatan Enok


ht

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 71


PERTANIAN

Tabel : 5.11 Luas Tanam Ubi Jalar Intensifikasi dan Non Intensifikasi di
Kecamatan Enok Tahun 2015

Luas Tanam (Ha)


No. Bulan Non Jumlah (Ha)
Intensifikasi
Intensifikasi
(1) (2) (3) (4) (5)
1 Januari - - -

2 Februari 1 - 1

3 Maret - - -

4 April - - -

.id
5 Mei - - -

o
6 Juni 1 - 1

7 Juli -
.g - -
ps
8 Agustus - - -
.b
ab

9 September - - -

10 Oktober 2 - 2
lk
hi

11 November - - -
in

12 Desember - - -
:\\

JUMLAH 4 - 4
tp

Sumber : UPT TPHP Kecamatan Enok


ht

72 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


PERTANIAN

Tabel : 5.12 Luas Tanam Talas di Kecamatan Enok Tahun 2015

No. Bulan Luas Tanam (Ha) Jumlah (Ha)


(1) (2) (3) (4)
1 Januari - -

2 Februari - -

3 Maret - -

4 April - -

5 Mei - -

6 Juni - -

.id
7 Juli - -

o
8 Agustus - -

9 September .g - -
ps
.b
10 Oktober - -
ab

11 November - -
lk

12 Desember - -
hi

JUMLAH - -
in

Sumber : UPT TPHP Kecamatan Enok


:\\
tp
ht

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 73


PERTANIAN

Tabel : 5.13 Luas Tanam Sayur sayuran di Kecamatan Enok Tahun 2015

No. Jenis Komoditi Jumlah (Ha)


(1) (2) (3)
1 Kucai -

2 Petsai/Sawi -

3 Kacang Panjang 9

4 Cabe Merah 2

5 Cabe Rawit 6

6 Tomat 1

.id
7 Terong 6

o
8 Pare -

.g
ps
9 Ketimun 4
.b
10 Kangkung 4
ab

11 Bayam 1
lk

12 Labu Siam -
hi

13 Buncis -
in

JUMLAH 33
:\\

Sumber : UPT TPHP Kecamatan Enok


tp
ht

74 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


PERTANIAN

Tabel : 5.14 Luas Tanam Buah buahan di Kecamatan Enok Tahun 2015

Jumlah Jumlah
No. Jenis Komoditi
( Pohon/ Rumpun) (Ha)
(1) (2) (3) (4)
1 Alpokat 25 0,25
2 Belimbing 10 0,03
3 Jeruk Siam 11767 29,42
4 Durian 4 0,04
5 Jambu Biji 76 0,25
6 Duku - -
7 Mangga 1.153 11,53

.id
8 Manggis 1800 18,00

o
9 Nangka/ Cempedak 55 0,55
10 Nenas .g 100 0,04
ps
11 Pepaya 225 0,23
.b

12 Pisang 5.984 5,98


ab

13 Rambutan 77 0,77
lk

14 Melinjo 6 0,03
hi

15 Sawo 150 1,50


in

16 Sirsak 65 0,22
:\\

17 Sukun 34 0,34
tp

18 Semangka - -
ht

19 Jambu air 100 1,00


20 Salak 166 0,08
21 Jengkol 20 0,20
22 Petai 15 0,15

JUMLAH 21 832 70,61


Sumber : UPT TPHP Kecamatan Enok

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 75


PERTANIAN

Tabel : 5.15 Luas Tanam Obat obatan di Kecamatan Enok Tahun 2015

No. Jenis Komoditi Jumlah (M2)


(1) (2) (3)
1 Jahe 695

2 Laos 130

3 Kencur 565

4 Kunyit 330

5 Lempuyang 220

6 Temu Lawak -

.id
7 Temu Ireng -

o
8 Temu kenci -

.g
ps
9 Keji Beling -
.b
10 Mahkota dewa -
ab

11 Lidah buaya -
lk

12 Mengkudu -
hi

JUMLAH 1 940
in

Sumber : UPT TPHP Kecamatan Enok


:\\
tp
ht

76 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


PERTANIAN

Tabel : 5.16 Luas Panen Padi Sawah dan Padi Ladang di Kecamatan Enok
Tahun 2015

Luas Panen (Ha)


No. Bulan Jumlah (Ha)
Padi Sawah Padi Ladang
(1) (2) (3) (4) (5)
1 Januari 120 - 120

2 Februari - - -

3 Maret - - -

4 April - - -

5 Mei - - -

.id
6 Juni 10 - 10

o
7 Juli -
.g - -
ps
8 Agustus - - -
.b

9 September - - -
ab

10 Oktober - - -
lk

11 November - - -
hi
in

12 Desember 10 - 10
:\\

JUMLAH 140 - 140


tp

Sumber : UPT TPHP Kecamatan Enok


ht

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 77


PERTANIAN

Tabel : 5.17 Luas Panen Padi Varietas Hibrida dan Konvensional di


Kecamatan Enok Tahun 2015

Luas Panen (Ha)


No. Bulan Jumlah (Ha)
Hibrida Unggul
(1) (2) (3) (4) (5)
1 Januari - 120 120

2 Februari - - -

3 Maret - - -

4 April - - -

5 Mei - - -

.id
6 Juni - 10 10

o
7 Juli -
.g - -
ps
8 Agustus - - -
.b

9 September - - -
ab

10 Oktober - - -
lk

11 November - - -
hi
in

12 Desember - 10 10
:\\

JUMLAH - 140 140


tp

Sumber : UPT TPHP Kecamatan Enok


ht

78 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


PERTANIAN

Tabel : 5.18 Luas Panen Padi Jenis Pengairan Irigasi dan Non Irigasi di
Kecamatan Enok Tahun 2015

Luas Panen (Ha)


No. Bulan Jumlah (Ha)
Irigasi Non Irigasi
(1) (2) (3) (4) (5)
1 Januari - 120 120

2 Februari - - -

3 Maret - - -

4 April - - -

5 Mei - - -

.id
6 Juni - 10 10

o
7 Juli -
.g - -
ps
8 Agustus - - -
.b

9 September - - -
ab

10 Oktober - - -
lk

11 November - - -
hi
in

12 Desember - 10 10
:\\

JUMLAH - 140 140


tp

Sumber : UPT TPHP Kecamatan Enok


ht

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 79


PERTANIAN

Tabel : 5.19 Luas Panen Padi Intensifikasi dan Non Intensifikasi di


Kecamatan Enok Tahun 2015

Luas Panen (Ha)


No. Bulan Non Jumlah (Ha)
Intensifikasi
Intensifikasi
(1) (2) (3) (4) (5)
1 Januari 120 - 120

2 Februari - - -

3 Maret - - -

4 April - - -

.id
5 Mei - - -

o
6 Juni - - -

7 Juli 10
.g - 10
ps
8 Agustus - - -
.b
ab

9 September - - -

10 Oktober - - -
lk
hi

11 November - - -
in

12 Desember 10 - 10
:\\

JUMLAH 140 - 140


tp

Sumber : UPT TPHP Kecamatan Enok


ht

80 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


PERTANIAN

Tabel : 5.20 Luas Panen Jagung Intensifikasi dan Non Intensifikasi di


Kecamatan Enok Tahun 2015

Luas Panen (Ha)


Jumlah
No. Bulan Intensifikasi Non Intensifikasi
(Ha)
Berhasil Muda Berhasil Muda
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 Januari - - - - -

2 Februari 3 - - - 3

3 Maret - - - - -

4 April - - - - -

.id
5 Mei - - - - -

o
.g
6 Juni 2 -
ps - - 2

7 Juli - - - - -
.b

8 Agustus - - - -
ab

9 September - - - - -
lk

10 Oktober - - - - -
hi

11 November 2 - - - 2
in
:\\

12 Desember - - - - -
tp

JUMLAH 7 - - - 7
ht

Sumber : UPT TPHP Kecamatan Enok

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 81


PERTANIAN

Tabel : 5.21 Luas Panen Kedelai Intensifikasi dan Non Intensifikasi di


Kecamatan Enok Tahun 2015

Luas Panen (Ha)


Jumlah
No. Bulan Intensifikasi Non Intensifikasi
(Ha)
Berhasil Muda Berhasil Muda
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 Januari - - - - -

2 Februari - - - - -

3 Maret - - - - -

4 April - - - - -

.id
5 Mei - - - - -

o
.g
6 Juni - - ps - - -

7 Juli - - - - -
.b

8 Agustus - - - - -
ab

9 September - - - - -
lk

10 Oktober - - - - -
hi

11 November - - - - -
in
:\\

12 Desember - - - - -
tp

JUMLAH - - - - -
ht

Sumber : UPT TPHP Kecamatan Enok

82 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


PERTANIAN

Tabel : 5.22 Luas Panen Kacang Tanah Intensifikasi dan Non Intensifikasi di
Kecamatan Enok Tahun 2015

Luas Panen (Ha)


Jumlah
No. Bulan Non
Intensifikasi (Ha)
Intensifikasi
(1) (2) (3) (4) (5)
1 Januari - - -

2 Februari - - -

3 Maret - - -

4 April - - -

.id
5 Mei - - -

o
6 Juni - - -

7 Juli -
.g - -
ps
8 Agustus - - -
.b
ab

9 September - - -

10 Oktober - - -
lk
hi

11 November - - -
in

12 Desember - - -
:\\

JUMLAH - - -
tp

Sumber : UPT TPHP Kecamatan Enok


ht

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 83


PERTANIAN

Tabel : 5.23 Luas Panen Kacang Hijau Intensifikasi dan Non Intensifikasi di
Kecamatan Enok Tahun 2015

Luas Panen (Ha)


Jumlah
No. Bulan Non
Intensifikasi (Ha)
Intensifikasi
(1) (2) (3) (4) (5)
1 Januari - - -

2 Februari 1 - 1

3 Maret - - -

4 April - - -

.id
5 Mei - - -

o
6 Juni - - -

7 Juli -
.g - -
ps
8 Agustus - - -
.b
ab

9 September - - -

10 Oktober - - -
lk
hi

11 November - - -
in

12 Desember - - -
:\\

JUMLAH 1 - 1
tp

Sumber : UPT TPHP Kecamatan Enok


ht

84 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


PERTANIAN

Tabel : 5.24 Luas Panen Ubi Kayu Intensifikasi dan Non Intensifikasi di
Kecamatan Enok Tahun 2015

Luas Panen (Ha) Jumlah


No. Bulan
Intensifikasi Non Intensifikasi (Ha)
(1) (2) (3) (4) (5)
1 Januari - - -

2 Februari 2 - 2

3 Maret - - -

4 April 2 - 2

5 Mei - - -

.id
6 Juni - - -

o
7 Juli -
.g - -
ps
8 Agustus - - -
.b

9 September 1 - 1
ab

10 Oktober 2 - 2
lk

11 November - - -
hi
in

12 Desember 1 - 1
:\\

JUMLAH 8 - 8
tp

Sumber : UPT TPHP Kecamatan Enok


ht

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 85


PERTANIAN

Tabel : 5.25 Luas Panen Ubi Jalar Intensifikasi dan Non Intensifikasi di
Kecamatan Enok Tahun 2015

Luas Panen (Ha)


No. Bulan Jumlah (Ha)
Intensifikasi Non Intensifikasi
(1) (2) (3) (4) (5)
1 Januari - - -

2 Februari 1 - 1

3 Maret - - -

4 April - - -

5 Mei - - -

.id
6 Juni 1 - 1

o
7 Juli -
.g - -
ps
8 Agustus - - -
.b

9 September - - -
ab

10 Oktober 2 - 2
lk

11 November - - -
hi
in

12 Desember - - 1
:\\

JUMLAH 4 - 4
tp

Sumber : UPT TPHP Kecamatan Enok


ht

86 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


PERTANIAN

Tabel : 5.26 Luas Panen Talas di Kecamatan Enok Tahun 2015

No. Bulan Luas Panen (Ha) Jumlah (Ha)


(1) (2) (3) (4)
1 Januari - -

2 Februari - -

3 Maret - -

4 April - -

5 Mei - -

6 Juni - -

.id
7 Juli - -

o
8 Agustus - -

.g
ps
9 September - -
.b
10 Oktober - -
ab

11 November - -
lk

12 Desember - -
hi

JUMLAH - -
in

Sumber : UPT TPHP Kecamatan Enok


:\\
tp
ht

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 87


PERTANIAN

Tabel : 5.27 Produksi dan Produktivitas Tanaman Padi di Kecamatan Enok


Tahun 2015

Luas Panen Produktivitas Produksi


No Komoditi Pertanian
(Ha) (Kw/Ha) (Ton)
(1) (2) (3) (4) (5)
1 Padi Sawah 124 36,12 447,89

2 Padi Ladang - - -

JUMLAH 124 36,12 447,89

Sumber : Dinas TPHP Kabupaten Indragiri Hilir

o .id
.g
ps
.b
ab
lk
hi
in
:\\
tp
ht

88 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


PERTANIAN

Tabel : 5.28 Produksi dan Produktivitas Tanaman Palawija di Kecamatan


Enok Tahun 2015

Luas Panen Produktivitas Produksi


No Komoditi Pertanian
(Ha) (Kw/Ha) (Ton)
(1) (2) (3) (4) (5)
1 Jagung 7 19,55 13,69

2 Kedelai - - -

3 Kacang Tanah - - -

4 Kacang Hijau 1 10,01 1,00

.id
5 Ubi Kayu 8 286,43 229,14

o
6 Ubi Jalar 4 82,23 32,89

.g
ps
7 Talas - - -
.b

JUMLAH 20 398,22 276,72


ab

Sumber : Dinas TPHP Kabupaten Indragiri Hilir


lk
hi
in
:\\
tp
ht

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 89


PERTANIAN

Tabel : 5.29 Produksi dan Produktivitas Sayur-sayuran di Kecamatan Enok


Tahun 2015

Luas Panen Produktivitas Produksi Produksi


No Komoditi Pertanian
(Ha) (Kw/Ha) (Ton) (Kwintal)
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Kucai - - - -

2 Petsai/Sawi - - - -

3 Kacang Panjang 8 24,00 19,2 192,0

4 Cabe merah 4 35,75 14,3 143,0

5 Cabe rawit 7 25,57 17,9 179,0

.id
6 Tomat 2 51,00 10,2 102,0

o
7 Terong 2 33,17 19,9 199,0

.g
ps
8 Pare - - - -
.b
9 Ketimun 4 36,50 14,6 146,0
ab

10 Kangkung 4 28,75 11,5 115,0


lk

11 Bayam 1 38,00 3,8 38,0


hi

12 Labu Siam - - - -
in

13 Buncis - - - -
:\\
tp

JUMLAH 32 272,74 111,4 1 114


ht

Sumber : Dinas TPHP Kabupaten Indragiri Hilir

90 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


PERTANIAN

Tabel : 5.30 Produksi Tanaman Obat obatan Menurut Komoditi di


Kecamatan Enok Tahun 2015

Luas Panen Produksi


No Komoditi
( M2 ) ( Kg )
(1) (2) (3) (4)
1 Jahe 620 1 950,0

2 Laos 75 260,0

3 Kencur 515 1 525,0

4 Kunyit 230 413,0

5 Lempuyang 220 675,0

.id
6 Temu Lawak - -

o
7 Temu Ireng - -

8 Temu kunci .g - -
ps
9 Mahkota Dewa - -
.b
ab

10 Lidah Buaya - -
lk

11 Mengkudu 4 090 11 882,0


hi

JUMLAH 5 750 16 705,0


in

Sumber : Dinas TPHP Kabupaten Indragiri Hilir


:\\
tp
ht

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 91


PERTANIAN

Tabel : 5.31 Produksi, Kebutuhan dan Kelebihan/Kekurangan Beras di


Kecamatan Enok Tahun 2015

No Sektor Jumlah
(1) (2) (3)
1 Penduduk (Jiwa) 34 870

2 Produksi Padi (Ton) 447,89

3 Kebutuhan Beras (Ton) 3 710,17

4 Kehilangan Hasil (Ton) 37,81

Benih (30 Kg/ Ha) 2,61

.id
Waste (7,86%) 35,20

o
5 Tersedia untuk dikonsumsi
.g 667,60
ps
Gabah Kering Giling (GKG) 410,07
.b
ab

Beras 257,53
lk

6 Kelebihan / Kekurangan (Ton) -3 452,64


hi

Keterangan : Konsumsi Beras 106,4 Kg/ Kapita/ Tahun


in

Sumber : Dinas TPHP Kabupaten Indragiri Hilir


:\\
tp
ht

92 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


PERTANIAN

Tabel : 5.32 Produksi, Kebutuhan dan Kelebihan/Kekurangan Jagung di


Kecamatan Enok Tahun 2015

No Sektor Jumlah
(1) (2) (3)

1 Penduduk (Jiwa) 34 870

2 Produksi Jagung (Ton) 13,69

3 Kebutuhan Jagung (Ton) 81,94

4 Kehilangan Hasil (Ton) 2,98

Benih ( 27 Kg/ Ha ) 2,30

.id

o
Waste ( 5% ) 0,68

5 Pakan ternak ( 5% ) .g 0,68


ps
.b
6 Industri ( 5% ) 0,96
ab

7 Tersedia untuk dikonsumsi ( Ton ) 9,06


lk

8 Kelebihan / Kekurangan (Ton) -72,88


hi
in

Keterangan : Konsumsi Jagung 2,35 Kg/ Kapita/ Tahun


Sumber : Dinas TPHP Kabupaten Indragiri Hilir
:\\
tp
ht

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 93


PERTANIAN

Tabel : 5.33 Produksi, Kebutuhan dan Kelebihan/Kekurangan Kedelai di


Kecamatan Enok Tahun 2015

No Sektor Jumlah
(1) (2) (3)
1 Penduduk (Jiwa) 34 870

2 Produksi Kedelai (Ton) -

3 Kebutuhan Kedelai (Ton) 290,12

4 Kehilangan Hasil (Ton) 1,88

Benih ( 40 Kg/ Ha ) 1,88

.id
Waste ( 5% ) -

o
5 Pakan ternak
.g -
ps
6 Industri -
.b
ab

7 Tersedia untuk dikonsumsi ( Ton ) -


lk

8 Kelebihan / Kekurangan (Ton) -290,12


hi

Keterangan : Konsumsi Kedelai 8,32 Kg/ Kapita/ Tahun


in

Sumber : Dinas TPHP Kabupaten Indragiri Hilir


:\\
tp
ht

94 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


PERTANIAN

Tabel : 5.34 Produksi, Kebutuhan dan Kelebihan/Kekurangan Kacang


Tanah di Kecamatan Enok Tahun 2015

No Sektor Jumlah
(1) (2) (3)
1 Penduduk (Jiwa) 34 870

2 Produksi Kacang Tanah (Ton) -

3 Kebutuhan Kacang Tanah (Ton) -

4 Kehilangan Hasil (Ton) -

Benih ( 72 Kg/ Ha ) -

.id
Waste ( 5% ) -

o
5 Pakan ternak
.g -
ps
6 Industri -
.b
ab

7 Tersedia untuk dikonsumsi ( Ton ) -


lk

8 Kelebihan / Kekurangan (Ton) -34,52


hi

Keterangan : Konsumsi Kacang Tanah 0,99 Kg/ Kapita/ Tahun


in

Sumber : Dinas TPHP Kabupaten Indragiri Hilir


:\\
tp
ht

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 95


PERTANIAN

Tabel : 5.35 Produksi, Kebutuhan dan Kelebihan/Kekurangan Kacang Hijau


di Kecamatan Enok Tahun 2015

No Sektor Jumlah
(1) (2) (3)
1 Penduduk (Jiwa) 34 870

2 Produksi Kacang Hijau (Ton) 1,00

3 Kebutuhan Kacang Hijau (Ton) 36,26

4 Kehilangan Hasil (Ton) 0,05

Benih ( 25 Kg/ Ha ) -

.id
Waste ( 5% ) 0,05

o
5 Pakan ternak ( 2% )
.g 0,02
ps
6 Industri -
.b
ab

7 Tersedia untuk dikonsumsi ( Ton ) 0,93


lk

8 Kelebihan / Kekurangan (Ton) -35,33


hi

Keterangan : Konsumsi Kacang Hijau 1,04 Kg/ Kapita/ Tahun


in

Sumber : Dinas TPHP Kabupaten Indragiri Hilir


:\\
tp
ht

96 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


PERTANIAN

Tabel : 5.36 Produksi, Kebutuhan dan Kelebihan/Kekurangan Ubi Kayu di


Kecamatan Enok Tahun 2015

No Sektor Jumlah
(1) (2) (3)
1 Penduduk (Jiwa) 34 870

2 Produksi Ubi Kayu (Ton) 299,14


3 Kebutuhan Ubi Kayu (Ton) 196,32
4 Kehilangan Hasil (Ton) 29,79
Benih -

.id
Waste ( 13% ) 29,79

o
5 Pakan ternak ( 2% ) .g 4,58
ps
.b
6 Industri 6,87
ab

7 Tersedia untuk dikonsumsi ( Ton ) 187,90


lk

8 Kelebihan / Kekurangan (Ton) -8,42


hi

Keterangan : Konsumsi Ubi Kayu 5,63 Kg/ Kapita/ Tahun


in

Sumber : Dinas TPHP Kabupaten Indragiri Hilir


:\\
tp
ht

Kecamatan Enok Dalam Angka 2016 97


PERTANIAN

Tabel : 5.37 Produksi, Kebutuhan dan Kelebihan/Kekurangan Ubi Jalar di


Kecamatan Enok Tahun 2015

No Sektor Jumlah
(1) (2) (3)
1 Penduduk (Jiwa) 34 870

2 Produksi Ubi Jalar (Ton) 32,89

3 Kebutuhan Ubi Jalar (Ton) 70,79

4 Kehilangan Hasil (Ton) 3,29

Benih -

.id
Waste ( 10% ) 3,29

o
5 Pakan ternak ( 2% )
.g 0,66
ps
6 Industri -
.b
ab

7 Tersedia untuk dikonsumsi ( Ton ) 28,94


lk

8 Kelebihan / Kekurangan (Ton) -41,84


hi

Keterangan : Konsumsi Ubi Jalar 2,03 Kg/ Kapita/ Tahun


in

Sumber : Dinas TPHP Kabupaten Indragiri Hilir


:\\
tp
ht

98 Kecamatan Enok Dalam Angka 2016


o .id
.g
ps
.b
ab
lk
hi
in
:\\
tp
ht

BADAN PUSAT STATISTK


KABUPATEN INDRAGIRI HILIR
Jl. Praja Sakti (Bunga) No. 11 Tembilahan Hilir
Telp/Fax: (0768)22489, Email: bps1403@bps.go.id
Website: inhilkab.bps.go.id

Das könnte Ihnen auch gefallen